WartaPenaNews, Jakarta -Â Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) merampungkan berkas perkara tiga tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengadaan tanah di Munjul, Jakarta Timur. Lembaga Antikorupsi juga merampungkan berkas tersangka koorporasi, PT Adonara Propertindo dalam kasus ini. “Kelengkapan berkas perkaranya telah di periksa oleh tim jaksa dan dinyatakan lengkap,” kata pelaksana tugas (Plt) juru bicara KPK Ali […]
KPK Periksa Wakil Ketua DPRD DKI Terkait Pengusulan Kasus Korupsi Tanah Munjul
WartaPenaNews, Jakarta – Wakil Ketua DPRD DKI periode 2019-2024, Muhammad Taufik, Selasa (10/8) kemarin, hadir memenuhi panggilan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Mantan Ketua DPD Gerindra DKI itu diperiksa oleh lembaga antirasuah terkait kasus dugaan korupsi pengadaan tanah di Munjul, Pondok Ranggon, Cipayung, Jakarta Timur, tahun 2019. “Diperiksa sebagai saksi untuk tersangka YRC (Yoory Corneles […]
Korupsi Pengadaan Lahan di Munjul, KPK Periksa Wakil BPKD DKI
WartaPenaNews, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa empat orang saksi terkait perkara dugaan korupsi pengadaan lahan di Munjul, Pondok Ranggon, Cipayung, Jakarta Timur, tahun 2019. Salah satu saksi yang diperiksa adalah Wakil Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKD) DKI Jakarta, Lusiana Herawati. Lusiana diperiksa selaku mantan Kabid Pembinaan Pengelolaan Keuangan Daerah BPKD DKI Jakarta […]