WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) optimistis Indonesia dapat menjadi negara pengekspor komoditas ikan hias nomor satu dunia, dari posisi saat ini di peringkat keempat setelah Jepang, Singapura, dan Spanyol. “Bicara soal keyakinan, insya Allah, Indonesia akan menjadi negara pengekspor ikan hias nomor satu di dunia,” kata Dirjen Penguatan Daya Saing Produk Kelautan […]
Tawarkan Beragam Komoditas Laut, 14 Eksportir Indonesia Difitur Dalam Webinar Perikanan KBRI Singapura
WartaPenaNews, Jakarta – Dubes RI Singapura hari ini (11 November 2020) membuka Webinar dan pertemuan one-on-one bidang perikanan sektor frozen fish yang diikuti oleh sejumlah eksportir Indonesia dan lebih importir Singapura. Kegiatan yang diselenggarakan KBRI Singapura bekerja sama dengan Kementerian Perikanan dan Kelautan (KKP) RI, Seafood Industries Association Singapore (SIAS) dan Singapore Food Agency (SFA) […]
Waspada Covid-19, KKP Keluarkan Kebijakan Kerja dari Rumah
WartaPenaNews, Jakarta -Â Merebaknya wabah corona, membuat Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo mengeluarkan kebijakan agar jajarannya meningkatkan kewaspadaan. Melalui surat edaran bernomor B.181/SJ/KP.620/III/2020, terdapat sejumlah ketentuan pemberlakuan sistem kerja di lingkungan KKP. Dalam poin a surat yang ditandatantani oleh Plt Sekretaris Jenderal KKP, Antam Novambar tersebut mengimbau agar pejabat pimpinan tinggi madya, pejabat tinggi pratama, […]
Menteri Edhy: Perizinan Dipermudah Guna Kembangkan Budidaya Perikanan
WartaPenaNews, Jakarta – Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo menyatakan bahwa keputusan pemerintah termasuk Kementerian Kelautan dan Perikanan mempermudah perizinan di sektor tersebut dalam rangka mengembangkan budidaya perikanan. “Untuk mendorong berkembangnya sektor budidaya perikanan di Indonesia, perizinan dipermudah,” kata Edhy dalam siaran pers di Jakarta, Senin Menteri Kelautan dan Perikanan meyakini bahwa kemudahan izin akan […]
Menteri Edhy Ingin Inovasi Pengawasan Kelautan Sejahterakan Nelayan
WartaPenaNews, Jakarta  – Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo menginginkan agar inovasi dari kebijakan pengawasan kelautan dan perikanan efektif meningkatkan kesejahteraan nelayan. “Saya berharap ada terobosan dalam pelaksanaan PSDKP (Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan) agar nelayan-nelayan kita yang mau berusaha dapat menjalankan usahanya dengan mudah dan terlindungi,” kata Menteri Edhy dalam siaran pers di […]
KKP Targetkan Peningkatan Ekspor Udang hingga 250 Persen pada 2024
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Kelautan dan Perikanan menargetkan peningkatan ekspor udang hingga 250 persen pada 2024, dengan menggunakan metode pengelolaan kawasan tambak udang secara berkelanjutan di Tanah Air. “Tahun 2024 kita menargetkan ekspor naik 250 persen, atau ada penambahan produksi udang nasional setidaknya mencapai 578 ribu ton. Setahun ini kita akan petakan kebutuhan lahan, infrastruktur […]
KKP akan Bangun Pusat Induk Ikan Unggul Nasional
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) akan membangun Pusat Induk Ikan Unggul Nasional yang rencananya berlokasi di Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan. “Pemilihan Musi Rawas sebagai lokasi broodstock center, selain karena kabupaten ini merupakan salah satu sentral budidaya ikan air tawar, juga karena komitmen pemda yang tinggi dalam upaya memajukan perikanan budidaya,” kata Dirjen […]
Menteri KKP Tingkatkan Koordinasi Atasi Persoalan Harga Garam
WartaPenaNews, Jakarta – Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo menyatakan pihaknya terus meningkatkan koordinasi untuk mengatasi permasalahan harga garam yang saat ini kondisinya dinilai tidak berpihak kepada petambak garam di Tanah Air. “Semua kita lakukan secara koordinasi. Tapi yang perlu digarisbawahi, pemerintah tidak akan membiarkan petambak garam sengsara,” kata Menteri Edhy dalam siaran pers Kementerian […]
KKP Targetkan Produksi Ikan Hias 1,8 Miliar Ekor pada 2020
WartaPenaNews, Jakarta –Â Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menargetkan untuk memproduksi ikan hias, yang merupakan salah satu komoditas sumber devisa untuk menopang pertumbuhan ekonomi nasional, hingga sebanyak 1,8 miliar ekor pada tahun 2020 ini. “Saya kira, kita akan mampu genjot produksi. Keunggulan kita, pertama potensi pengembangan dan varian komoditas bernilai ekonomis tinggi yang besar. Lebih dari […]
KKP Bebaskan Nelayan Indonesia yang Ditangkap Aparat Malaysia
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan berhasil membebaskan nelayan Indonesia yang ditangkap oleh Agensi Penguatkuasaan Maritim Malaysia (APMM). “Kita berhasil memulangkan 15 nelayan Indonesia yang ditangkap oleh APMM, semuanya merupakan awak kapal perikanan KM Abadi Indah,” jelas Plt Dirjen Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan […]