IPOL.ID – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI meminta agar parpol mendaftarkan rekening khusus pemilihan umum (RKDK). Hal itu guna mengawasi lalu lintas keuangan parpol di saat masa kampanye. “Parpol harus membuat rekening dana kampanye. Dan itu harus segera didaftarkan,” ujar anggota KPU, Idham Holik dalam acara uji publik di kawasan Harmoni, Jakarta, Sabtu (275). Dikatakannya, […]
106 Anggota KPUD di 20 Provinsi Resmi Dilantik KPU
wartapenanews.com – Komisi Pemilhan Umum (KPU) RI secara resmi melantik 106 anggota KPU provinsi terpilih di Kantor KPU RI, Jakarta Pusat, Rabu (24/5/2023). Para anggota sudah berbaris rapi di halaman kantor KPU pada pukul 09.30 WIB. Sebelum memasuki kantor KPU RI, para anggota disambut oleh Sekretaris Jenderal KPU, Bernad Dermawan Sutrisno. “Hari ini momentum bersejarah […]
KPU Gandeng PPATK Antisipasi Pencucian Uang di Pileg 2024
IPOL.ID – Guna mencegah praktek money laundering (pencucian uang) di hajat akbar lima tahunan, pemilu 2024. Komisi Pemilihan Umum (KPU) menggandeng Pusat Pelaporan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Deputi Bidang Dukungan Teknis KPU, Eberta Kawima menyatakan bahwa KPU memiliki perhatian terkait TPPU dan TPPT ini. Hal ini karena dalam tahapan pemilu terdapat kegiatan yang rentan disalahgunakan […]
Selama Sepekan, KPU Lakukan Verifikasi Usai Pendaftaran Bacaleg Rampung
wartapenanews.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menerima berkas pendaftaran bakal calon anggota legislatif (bacaleg) DPR RI dari 18 partai politik (parpol) peserta Pemilu 2024. Selanjutnya, KPU RI akan memeriksa kelengkapan berkas tersebut untuk kemudian menetapkan bacaleg menjadi caleg. Hal itu disampaikan Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari usai menerima Partai Buruh yang menjadi parpol […]
PAN dan PPP Daftarkan Bacaleg ke KPU Siang Ini
wartapenanews.com – Partai Amanat Nasional (PAN) dijadwalkan mendaftarkan bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Jumat siang ini (12/5/2023). Partai yang dipimpin Zulkifli Hasan (Zulhas) ini akan mengunjungi kantor KPU RI, Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, pukul 14.00 WIB Selain PAN, Partai Persatuan Pembangunan (PPP) juga akan menyambangi kantor KPU RI […]
Hasto: Bacaleg PDIP Siap dengan Sistem Pemilihan Terbuka atau Tertutup
IPOL.ID – PDIP hari ini, Kamis (11/5) resmi mendaftarkan 580 bacaleg-nya ke KPU. Keterwakilan perempuan pun terpenuhi, mencapai 33 persen. Wacana sistem pemilu terbuka atau tertutup yang kini masih dibahas menjadi isi utama dalam mempersiapkan bacaleg yang akan bertarung di dapil masing-masing. Hal itu yang diungkapkan Sekjen DPP PDIP, Hasto Kristiyanto saat mendaftarkan bacaleg PDIP. […]
Resmi, Pardi Daftar Jadi Calon DPD RI
IPOL.ID – Pardi resmi mendaftarkan diri ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta, Jumat, (5/5) petang. Dia mendaftar sebagai bakal calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Dapil Provinsi DKI Jakarta setelah dinyatakan memenuhi persyaratan. Pardi mendatangi KPU DKI Jakarta pukul 15.00 WIB bersama tim (LO) dari wilayah DKI Jakarta. Mantan anggota DPD RI periode […]
Polri Buru Penyebar Hoaks Data Pemilu 2024 Bocor
IPOL.ID – Bareskrim Polri menyebut informasi soal dugaan data KPU bocor beberapa waktu lalu adalah kabar bohong alias hoaks. Sebelumnya, terdapat informasi soal bocornya data KPU pada Pemilu 2024 oleh akun Bjorka. Dirtipidsiber Bareskrim Polri, Brigjen. Pol. Adi Vivid Agustiadi Bachtiar menegaskan bahwa KPU telah membantah informasi tersebut. “Sebelumnya, KPU sudah menyanggah informasi itu,” katanya […]
KPU Mulai Tahapan Pendaftaran Bakal Calon Anggota DPR & DPD
IPOL.ID – Komisi Pemilihan Umum (KPU) memulai tahapan pendaftaran bakal calon anggota DPR RI, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten dan Kota, serta calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) pada Pemilu 2024. Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU Idham Holik mengungkapkan tahapan itu akan dilakukan selama 14 hari, mulai 1 Mei. “Jadi selama 14 hari kalender […]
Soal Penundaan Pemilu, KPU Resmi Ajukan Banding atas Putusan PN Jakpus
wartapenanews.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) resmi mengajukan banding atas putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus) yang memerintahkan KPU menghentikan pelaksanaan tahapan Pemilu 2024 dan memulainya dari awal pada Jumat ini (10/3/2023). Pengajuan banding itu dilakukan oleh KPU yang diwakili Kepala Biro Advokasi dan Penyelesaian Sengketa Andi Krisna dengan menyerahkan memori banding ke […]