IPOL.ID – Aneka hidangan laut akan menjadi suguhan Utama bagi para delegasi Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN 10-11 Mei 2023 di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur. Tak hanya itu, berbagai program pasangan (spouse program), retret, pemberian cenderamata dan berbagai program lain akan menjadi daya tarik tersendiri yang memanjakan para tamu undangan. Demikian dikatakan Kepala Biro […]
Jelang KTT ASEAN, Polri-TNI Siapkan Pengamanan Berlapis Bersandi Operasi Komodo 2023
IPOL.ID – Untuk menyongsong dan menjamin keamanan pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN di Labuan Bajo, Manggarai, Polri telah melakukan sejumlah persiapan keamanan. Pengamanan khusus berlapis ring satu, dua hingga tiga, diberikan khusus, terutama bagi para kepala negara dan tamu undangan VVIP. Kesemuanya dilaksanakan melalui koordinasi operasi terpusat dengan sandi “Komodo 2023”. Operasi ini akan […]
Trotoar Premium Akan Dibangun di Kawasan Wisata Labuan Bajo
WartaPenaNews, Jakarta – Kawasan destinasi wisata Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) akan memiliki trotoar kualitas premium. Kepala Satuan Kerja (Kasatker) Pelaksana Jalan Nasional III Provinsi NTT, Yanuar Dwi Putra menjelaskan, perbedaan antara trotoar premium dan non premium dari material dan desain yang digunakan, yakni trotoar non premium biasanya menggunakan lantai paving blok. […]
656 Unit Sarhunta di Labuan Bajo Sudah Selesai Dibangun
WartaPenaNews, NTT – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Perumahan telah menyelesaikan pembangunan sebanyak 656 unit Sarana Hunian Pariwisata (Sarhunta) di Destinasi Wisata Super Prioritas Labuan Bajo di Nusa Tenggara Timur. “Program Sarhunta dilaksanakan dalam rangka meningkatkan keswadayaan masyarakat untuk mewujudkan rumah layak huni dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di lokasi destinasi […]
Ini Keunikan 5 Daerah Super Prioritas yang Perlu Kamu Tahu
WartaPenaNews, Jakarta – Sesuai arahan Presiden Jokowi, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga S. Uno diberikan waktu selama satu tahun untuk menyiapkan serta mengembangkan lima Destinasi Super Prioritas (DSP) di Indonesia yaitu Borobudur, Danau Toba, Likupang, Mandalika, dan Labuan Bajo. Alasan utama terpilihnya lima daerah tersebut karena kelima daerah tersebut sangat berpotensi untuk menjadi Bali […]
Kementerian PUPR Jamin Konektivitas Kawasan Wisata Labuan Bajo
Jakarta, WartaPenaNews – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus melanjutkan pembangunan jaringan jalan untuk mendukungan Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Labuan Bajo, Flores, Nusa Tenggara Timur. Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan, pihaknya melaksanakan visi Presiden Joko Widodo untuk meningkatkan dan mempercepat pembangunan pada lima KSPN yang telah ditetapkan Pemerintah. KSPN tersebut yakni, Danau […]
PUPR Lakukan Penataan di Kawasan Wisata Labuan Bajo
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) membangun sejumlah infrastruktur untuk pengembangan Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur. Kini Labuan Bajo lebih tertata rapi dan siap menjadi salah satu destinasi wisata selain Pulau Komodo, Pulau Rinca dan Pulau Tidar Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan semakin baiknya fasilitas maka […]