WartaPenaNews, Jakarta – Rapat Komite Eksekutif PSSI yang digelar secara virtual pada Rabu 20 Januari 2021 memutuskan untuk membatalkan rencana lanjutan Liga 1 2020. Mereka kemudian memfasilitasi keinginan mayoritas klub-klub untuk memulai kembali dengan musim yang baru. Chief Executive Officer (CEO) PSIS Semarang, Yoyok Sukawi menyambut baik keputusan ini. Dia juga memberi apresiasi kepada PSSI […]
Liga 1 Ditunda hingga 2021
WartaPenaNews, Jakarta – PSIS Semarang menghormati keputusan PSSI yang memutuskan untuk menunda kompetisi, mulai dari Liga 1, Liga 2, hingga Liga 3. Dalam surat yang dikirimkan kepada klub, tertera kemungkinan akan dimulai lagi pada awal 2021. Chief Executive Officer (CEO) PSIS, Yoyok Sukawi mengatakan, sejak awal pihaknya sudah mengusulkan untuk tidak menggelar kompetisi di tengah […]
Soal Kelanjutan Liga 1, Pelatih Persib Masih Harap-harap Cemas
WartaPenaNews, Jakarta – Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts, belum mendapat informasi mengenai kelanjutan kompetisi Liga 1. Pria berusia 65 tahun ini masih menunggu pengumuman resmi dari PSSI sebagai induk sepakbola Indonesia. Sediaanya, kompetisi berjalan awal Oktober 2020. Namun, batal karena izin keramaian tidak dikeluarkan pihak kepolisian menyusul kasus COVID-19 di Indonesia semakin tinggi. “Hanya yang […]
Klub Ini Baru Bongkar Pasang Pemain Tapi Liga 1 Ditunda Lagi
WartaPenaNews, Jakarta – Arema FC mencoret semua pemain asing yang direkrut di awal musim. Dua pemain tidak setuju dengan renegoisasi, Jonathan Bauman, dan Oh In-Kyun. Dua pemain lainnya dicoret karena alasan teknis, Matias Malvino dan Elias Alderte. Namun, usaha Arema FC itu tampaknya sia-sia. Sebab, Liga 1 kembali ditunda karena Polri tidak memberikan izin pertandingan […]
Kabar Buruk, PSSI Tunda Lanjutan Liga 1 dan Liga 2
WartaPenaNews, Jakarta – PSSI resmi menunda penyelenggaraan lanjutan Liga 1 dan Liga 2 musim 2020 di tengah pandemi COVID-19 lantaran tidak mendapatkan izin keramaian dari Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri). “Pihak Mabes Polri untuk sementara tidak memberikan izin keramaian karena kasus COVID-19 yang masih tinggi. Kami juga menyadari fakta di lapangan memang demikian. Oleh karena […]