WartaPenaNews, Jakarta – Pemudik liburan panjang Idul Adha diimbau untuk menghindari perjalanan pulang pada Minggu (2/8/2020). Ini disampaikan Dirjen Perhubungan Darat Kemenhub Budi Setiyadi agar dapat menghindari kemacetan panjang. “Masyarakat yang bepergian ke Jawa Tengah dan Jawa Timur untuk kembali lebih cepat agar menghindari kemacetan di hari Minggu,” kata Dirjen Perhubungan Darat Kemenhub Budi Setiyadi […]
Banyak Pengendara Paksakan Mudik
WartaPenaNews, Jakarta – Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memperketat pengawasan transportasi menjelang Lebaran. Sebab ditemukan masih banyaknya pengendara yang memaksakan untuk mudik. “Sesuai dengan kebijakan Pemerintah yang sudah dengan tegas melarang mudik, Kemenhub bersama stakeholder terkait fokus untuk melakukan pengetatan pengawasan transportasi mulai masa menjelang Idul Fitri (arus mudik) hingga masa setelah Idul Fitri (arus […]
Jelang Lebaran, Polda Metro Gagalkan 25.691 Kendaraan Keluar Jadetabek
WartaPenaNews, Jakarta – Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mencatat selama 28 hari penyekatan dilakukan, sebanyak 25.691 kendaraan mencoba keluar Jadetabek guna mudik. Jumlah ini terhitung sejak 24 April-21 Mei 2020. “Total 25.691 kendaraan coba keluar Jadetabek selama 28 hari,” ujar Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Sambodo Purnomo Yogo saat dikonfirmasi, […]
Warga Masih Bingung, Muhammadiyah Lebaran Minggu, 24 Mei 2020
WartaPenaNews, Jakarta  – Lebaran sebentar lagi. Untuk tahun ini, jatuh antara Sabtu dan Minggu. Sebagian masyarakat masih merasakan kebingungan. Akibatnya, ini mempengaruhi persiapan lebaran itu sendiri. Pandemi COVID-19 tak membuat mereka menyerah. Tak peduli dengan corona, mereka memburu baju baru. Lupa zakat fitrah dengan zakat mal (harta), tapi mereka ingat Mall (Super market). Di tengah […]
Jokowi: Pemerintah Masih Larang Mudik
WartaPenaNews, Jakarta – Pro dan kontra mudik di tengah pandemi virus corona masih menjadi perbincangan. Presiden Joko Widodo (Jokowi) bahkan menegaskan, pemerintah masih melarang masyarakat untuk melakukan mudik Lebaran Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriyah/2020 saat situasi pandemi COVID-19. “Dalam minggu ini maupun minggu ke depan, ke depannya lagi, 2 minggu ke depan. Pemerintah masih […]
Pemudik Meningkat, Polisi: Hukuman Putar Balik Sudah Efektif
WartaPenaNews, Jakarta – Pemudik yang nekat untuk pulang kampung jelang lebaran ternyata tak surut walau sudah ada larangan dari pemerintah. Maka itu, Korlantas Polri akan memperkuat seluruh check point penjagaan guna mengantisipasi para pemudik nekat. “Dalam 1-2 hari ini ada peningkatan sedikit untuk yang ingin mudik, tapi tidak signifikan. Oleh karena itu, kita pertebal di […]
Polisi Ingatkan Mudik Lokal Tak Keluar Jabodetabek
WartaPenaNews, Jakarta – Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mengingatkan warga untuk tidak salah arti soal mudik lokal alias silaturahmi jika mau melakukannya. Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Sambodo Purnomo Yogo, menegaskan warga dilarang jika melakukan mudik lokal namun keluar Jabodetabek, ke Bandung contohnya. “Asalkan dia tidak keluar wilayah, artinya enggak […]
Gunakan Jasa Travel Gelap, Pemudik Dipatok Tarif 4 Kali Lipat
WartaPenaNews, Jakarta – Jasa travel gelap yang diamankan Polda Metro Jaya hampir seluruhnya mematok tarif hingga empat kali lipat dari harga seharusnya. “Yang mau ke Brebes, Jawa Tengah, tiketnya Rp500.000 padahal harga normal Rp150.000. Ada yang ke Cirebon, tiketnya Rp300.000 padahal harga normal Rp100.000,” ucap Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Sambodo […]
Jokowi: Tidak Mudik Cara Bijaksana Lindungi Keluarga di Kampung
WartaPenaNews, Jakarta – Presiden Joko Widodo lagi-lagi mengingatkan rakyat Indonesia untuk tidak mudik di tengah pandemi covid-19 saat ini. Pesan tersebut disampaikan oleh Presiden melalui sosial media Instagram dan juga Twitter pada Sabtu 9 Mei 2020. “Hari-hari ini, pada tahun-tahun yang lampau, biasanya kita sedang menanti-nanti saat untuk mudik Lebaran, ke kampung halaman untuk bertemu […]
Kakorlantas Pertebal Check Point Jelang Lebaran
WartaPenaNews, Jakarta – Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri, Irjen Pol Istiono mengungkapkan akan mempertebal pengamanan di titik-titik Check point menjelang hari raya idul fitri 1442 H. Pengetatan pengamanan untuk mengantisipasi lonjakan warga yang tetap nekat mudik meski sudah ada larangan dari pemerintah. “Ya kita liat perkembangannya ya, bahwa prediksi H-7 lebaran mungkin ada peningkatan […]