WartaPenaNews,Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan penghargaan gelar pahlawan nasional kepada KH Kahar Muzakkir, termasuk lima tokoh lainnya. Gelar tersebut dinilai membuktikan pengakuan atas jasa dan pengabdian terhadap Kahar sebagai tokoh kemerdekaan dari Muhammadiyah. “Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah menyampaikan terima kasih kepada pemerintah atas penganugerahan gelar pahlawan nasional tersebut,” kata Ketua Umum PP Muhammadiyah […]
Muhammadiyah Bentuk Tim Advokasi Usut Kematian Randi
WartaPenaNews, Jakarta – Dua orang mahasiswa dari Universitas Halu Oleo (UHO) Kendari, Sumatera Tenggara (Sultra) meninggal dunia saat melakukan aksi unjuk rasa menolak pengesahan RUU KUHP di depan DPRD Sultra. Dua mahasiswa tersebut, yakni Immawan Randi dari Fakultas Perikanan UHO karena tertembak peluru tajam yang menembus dadanya serta Yusuf Kardawi dari Fakultas Teknik UHO yang […]
PP Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 6 Mei 2019
WartaPenaNews, Jakarta – Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah merilis tanggal 1 Ramadan 1440 Hijriah/2019 yang jatuh pada Senin, 6 Mei 2019. Sementara Nahdlatul Ulama (NU) pun memperkirakan tidak akan ada perbedaan dalam awal puasa tahun ini. Begitu pula dengan Hari Raya Idul Fitri yang diperkirakan akan jatuh pada tanggal yang sama. Keputusan PP Muhammadiyah tertuang dalam […]