Jakarta, WartaPenaNews – Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan pabrik baru polyethylene milik PT Chandra Asri Petrohemical Tbk (Chandra Asri) senilai US$ 380 juta atau sekitar Rp 5,7 triliun di Cilegon, Banten. Peresmian itu disaksikan Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita dan Gubenur Banten Wahidin Halim. . Presiden menyadari bahwa salah satu masalah besar yang masih dihadapi […]