IPOL.ID – Polda Metro Jaya hari ini, Senin, 15 Mei 2023, telah menyiapkan lima lokasi bagi masyarakat DKI Jakarta yang akan memperpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM) atau Layanan SIM Keliling. Lima lokasi perpanjangan SIM tersebut adalah: Jaktim : Mal Grand Cakung Jaksel : Kampus Trilogi Kalibata Jakbar : LTC Glodok dan Mal Citraland Jakpus : […]
Praktisi Desak Kapolri Tindaklanjuti Kasus Oli Palsu Usai Digerebek Kemendag
IPOL.ID-Praktisi Hukum Edi Hardum mendesak Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk segera memerintahkan jajarannya turun tangan terkait penggerebekan gudang oli palsu oleh Kementerian Perdagangan (Kemendag) RI di Gang Ambon Blok C Kelurahan Nerogtog, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang. “Kapolda Metro Jaya atau Mabes Polri harus turun tangan. Kapolri harus perintahkan dua ini. Kemendag harus gandeng polisi,” […]
Polisi Gelar Olah TKP Dalami Motif Pelaku Penembakan di Kantor MUI Pusat
IPOL.ID – Kasus penembakan dengan airsoft gun di Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat di Jakarta menggegerkan Jakarta. Polda Metro Jaya pun tengah menggarap kasus ini agar terang benderang, terutama motif dari pelaku. Polisi sendiri masih mendalami identitas maupun motif pelaku penembakan di Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI), Menteng, Jakarta Pusat. Saat ini, kepolisian masih […]
Polda Metro Kerahkan 310 Personel untuk Pengamanan Reuni 212
wartapenanews.com – Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan menyebutkan pihaknya telah menyiapkan 310 personel untuk pengamanan acara Reuni Aksi 212 di Masjid At-Tin, Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur, pada Jumat (2/12/2022). “Kita juga sudah siapkan kekuatan di lokasi acara di Masjid At-Tin sebanyak 310 personel ditambah dari Polres Jakarta Timur,” kata […]
Reuni 212, Polda Siapkan Rekayasa Lalin di TMII
wartapenanews.com – Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menyiapkan skema rekayasa arus lalu lintas di sekitar Taman Mini Indonesia Indah (TMII) terkait Reuni Aksi 212, Jumat (2/12/2022). Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Pol Latif Usman mengimbau masyarakat untuk menghindari kawasan TMII pada Jumat itu. “Kegiatan di Masjid At-Tin, masyarakat untuk sementara menghindari, yang […]
21.475 Kendaraan Ditindak Polisi di Hari ke-9 Operasi Patuh Jaya 2022
wartapenanews.com – Polda Metro Jaya menggelar Operasi Patuh Jaya 2022 selama 14 hari sejak Senin (13/6) lalu. Hingga hari ke-9 pelaksanaannya, sebanyak 21.475 kendaraan terjaring operasi tersebut. “Hasil rekap penegakan hukum Operasi Patuh Jaya 2022 hingga hari ke-9 tanggal 22 Juni 2022 ada 21.475 kendaraan yang ditindak,” kata Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Metro Jaya, AKBP […]
Ormas Diimbau Jangan Minta THR Secara Paksa ke Warga, Polda Metro: Itu Pemerasan
wartapenanews.com – Polda Metro Jaya mengimbau kepada organisasi masyarakat (ormas) untuk tidak meminta tunjangan hari raya (THR) kepada warga masyarakat. Terlebih lagi jika dilakukan dengan pemaksaan. “Polda Metro imbau kepada semua ormas yang melakukan meminta THR ini tolong tidak dilakukan,” ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan saat dihubungi, Jumat (22/4). “Karena […]
Pakar dari IPB dan UI Bantu Ungkap Kebakaran Lapas Tangerang
WartaPenaNews, Jakarta – Penyidik dari Polda Metro Jaya meminta keterangan saksi ahli dari Institut Pertanian Bogor (IPB) dan Universitas Indonesia (UI) terkait penyidikan kebakaran yang menewaskan 49 warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas 1 Tangerang, Banten. “Kita periksa ahli dari IPB dan UI tentang ahli kebakaran. Kenapa itu dibutuhkan? Untuk menentukan sumber api dan […]
Langgar PPKM, Polisi Segel Dua Tempat Karaoke di Cikarang Selatan
WartaPenaNews, Jakarta – Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menyegel dua tempat hiburan karaoke di Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, saat melakukan razia pada Sabtu dini hari, karena kedapatan telah beroperasi, padahal sesuai aturan PPKM level 3, jenis usaha tersebut belum diperkenankan beroperasi. Dua tempat karaoke yang disegel petugas yakni, Haven Karaoke dan Infinity Karaoke, keduanya […]
Polda Metro Jaya Periksa 25 Saksi terkait Kebakaran Lapas Tangerang
WartaPenaNews, Jakarta– Polda Metro Jaya hingga saat ini telah memeriksa 25 orang saksi terkait kebakaran Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Tangerang pada Rabu dini hari (8/9), menyusul penetapan kasus itu dari penyelidikan ke penyidikan. Kabidhumas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus menyatakan, pada Senin ini sebanyak 25 orang telah diperiksa di dua tempat yaitu […]