WartaPenaNews, Jakarta – Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto didampingi Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo, dan Murdaya Pho dari Walubi meninjau Serbuan Vaksinasi Massal di Jakarta International Expo (JIExpo) Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa (29/6/2021). Di hadapan awak media, Panglima TNI menyampaikan bahwa kemarin TNI sudah mengirim 176 tenaga kesehatan, […]
Panglima TNI Bersama Kapolri Pantau Serbuan Vaksinasi di Pelindo II
WartaPenaNews, Jakarta – Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto didampingi Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo dan Kasal Laksamana TNI Yudo Margono memantau Serbuan Vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat Pelabuhan, bertempat di Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Rabu (23/6/2021). Tenaga Medis TNI yang terlibat dalam Serbuan Vaksinasi sejumlah 80 personel termasuk vaksinator terdiri […]
Jadi Centra Vaksinasi Covid 19 Indonesia Bangkit, Universitas Pancasila Siap Layani 6.000 Orang
WartaPenaNews, Jakarta – Universitas Pancasila Jakarta membuka layanan Vaksinasi Covid-19 Gratis untuk masyarakat Umum yang berdomisili DKI Jakarta dan Sivitas Akademika Universitas Pancasila dalam rangka penanggulangan pandemi Corona Virus Desease 2019 (Covid-19). Pelaksanaan vaksinasi ini dimulai pada tanggal 21 Juni sampai 08 Juli 2021setiap hari Senin sampai kamis pukul 09.00 s.d. 13.00 WIB di Aula […]
Jelang HUT Bhayangkara 75, Polri Gelar Vaksinasi Massal di Polsek Karawaci
WartaPenaNews, Tangerang – Jelang Hari Bakti Bhayangkara ke- 75, Polsek Karawaci, Polres Metro Tangerang Kota menggelar Vaksinasi massal yang bertempat di Lapangan Mapolsek Karawaci, Selasa (15/6/2021). Kapolsek Karawaci, Komisaris Polisi Bagin Efrata Barus mengatakan bahwa pihaknya menyiapkan 150 vaksin AstraZeneca bagi masyarakat ber-KTP kota Tangerang. “Target kita hari 150 orang, vaksin ini dalam rangka Hari […]
Perkembangan Data Kasus Covid-19 di Jakarta Hingga 15 Juni 2021
WartaPenaNews, Jakarta – Jumlah kasus Covod-19 di wilayah DKI Jakarta naik 148 kasus, sehingga jumlah kasus aktif sampai Selasa, 15 Juni kemarin sebanyak 19.244 (orang yang masih dirawat/isolasi). Sedangkan, jumlah kasus Konfirmasi secara total di Jakarta sampai hari ini sebanyak 452.295 kasus. Perlu diketahui, hasil tes antigen positif di Jakarta tidak masuk dalam total kasus […]
Jokowi Beri Target ke Anies Tingkatkan Vaksinasi Hingga 100 Ribu Orang per Hari
WartaPenaNews, Jakarta – Presiden Joko Widodo memberi target kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan untuk mewujudkan kekebalan kelompok atau herd immunity terhadap Covid-19 pada Agustus 2021. Jokowi meminta Anies meningkatkan kapasitas vaksinasi di Jakarta hingga 100 ribu orang per hari. Dia ingin perintah itu dilaksanakan mulai pekan depan. “Kita harapkan dengan jumlah yang tadi sudah […]
Pemkot Tangsel Gelar Vaksinasi 2.500 Dosis di Alam Sutera
WartaPenaNews, Tangsel – Pemerintah Kota Tangerang Selatan melakukan vaksinasi hingga 2.500 dosis untuk lansia di Alam Sutera, Serpong Utara, Kamis (10/6). Vaksinasi ini merupakan program pemerintah dalam upaya mengurangi jumlah kasus Covid-19 harian. Walikota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie menjelaskan bahwa saat ini pemerintah semakin gencar untuk melakukan vaksinasi kepada masyarakat. Terutama kepada lansia yang merupakan […]
Polres Jaksel Bantu Percepat Program Vaksinasi Agar Rakyat Hidup Normal Kembali
WartaPenaNews, Jakarta – Kepala Polres Metro Jakarta Selatan, Kombes Pol Azis Andriansyah berharap ke depan masyarakat bisa hidup normal kembali, dan roda perekonomian dapat berjalan dengan lancar seperti sedia kala. Untuk itu, jajaran Polres Metro Jakarta Selatan membantu mempercepat program vaksinasi Covid-19 secara massal yang diadakan bertahap melalui polsek di wilayah hukum setempat. “Vaksinasi ini […]
Coca-Cola Europacific Partners Indonesia Lakukan Kegiatan Program Vaksinasi Gotong Royong
WartaPenaNews, Jakarta – Mulai tanggal 18 Mei hingga 21 Mei 2021, Coca-Cola Europacific Partners Indonesia (CCEP Indonesia) turut berpartisipasi dalam program vaksinasi Gotong Royong yang diinisiasi oleh Kamar Dagang dan Industri (KADIN) dan ditanggung oleh masing-masing sektor industri. Dalam pelaksanaannya CCEP Indonesia juga bekerja sama dengan Kementerian Badan Usaha Milik Negara (Kementerian BUMN), Bio Farma […]
Vaksinasi Lansia Aman dan Aksesnya Makin Dipermudah
WartaPenaNews, Jakarta – Pemerintah pusat maupun pemerintah daerah telah sama-sama mengoptimalkan vaksinasi bagi lanjut usia (lansia), kelompok umur 60 tahun ke atas. Vaksinasi bagi lansia bertujuan untuk meminimalisasi angka kesakitan dan kematian akibat COVID-19 , terlebih kelompok lansia yang memiliki fatality rate tinggi terhadap paparan COVID-19. dr. Siti Nadia Tarmizi, M. Epid., Juru Bicara Vaksinasi […]