WartaPenaNews, Jakarta – Polisi telah memeriksa sejumlah saksi terkait acara pesta ulang tahun mewah yang dihadiri selebritas Raffi Ahmad. Polisi menyebut, 18 tamu yang hadir di acara itu tidak ada yang diundang pihak tuan rumah, mereka datang sendiri ke acara tersebut. “Betul malam itu ada acara ada 18 orang di dalam situ yang memang tidak […]
Dua Manager Waterboom Lippo Cikarang Tak Ditahan, Ini Alasannya
WartaPenaNews, Cikarang – Meski ditetapkan jadi tersangka, General Manager Waterboom Lippo Cikarang, Ike Patricia dan Marketing Manager Waterboom Lippo Cikarang, Dewi Nawang Sari tidak ditahan. “Tidak ditahan,” ujar Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Yusri Yunus kepada wartawan. Yusri menjelaskan, alasan tak ditahan lantaran ancaman hukuman terhadap keduanya. Dimana keduanya cuma […]
Kerumunan di Waterboom Lippo, Kapolsek Cikarang Selatan Dicopot
WartaPenaNews, Cikarang – Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya, Kombes Yusri Yunus mengatakan, Kapolsek Cikarang Selatan, Kompol Sukadi dicopot dari jabatannya. Hal itu terjadi karena dia dinilai lalai terkait kerumunan pengunjung Waterboom Lippo Cikarang. “Ya didemosi, dipindahkan, dimutasilah,†kata Yusri pada Selasa, 12 Januari 2021. Menurut dia, Kompol Sukadi dicopot karena dianggap lalai hingga terjadi […]
12 Daerah Ini Masih Abai Protokol Kesehatan
WartaPenaNews, Jakarta – Koordinator Tim Pakar dan Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Prof Wiku Adisasmito prihatin karena masih ada 13 kabupaten/kota atau 2,5 persen dari seluruh daerah di Indonesia dengan presentase kesembuhan kurang dari 25 persen. Jika dilihat kasus sembuh, daerah paling timur dan paling barat yang memiliki tingkat kesembuhan yang paling rendah. Hal itu […]
Masuk Indramayu Wajib Tunjukkan Negatif Antigen
WartaPenaNews, Indramayu – Pemerintah Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, pada masa libur Natal dan Tahun Baru 2021 mewajibkan semua wisatawan yang akan berwisata di daerah tersebut menunjukkan hasil tes cepat usap antigen atau tes usap “Polymerase Chain Reaction” (PCR) negatif. “Semua wisatawan wajib menunjukkan hasil negatif tes antigen atau PCR,” kata Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 […]
Citilink Bekali Penumpang Vitamin dan Hand Sanitizer
WartaPenaNews, Jakarta – Menyambut meningkatnya permintaan perjalanan pada libur akhir tahun ini, Citilink membekali semua penumpangnya dengan vitamin dan hand sanitizer selain menerapkan protokol kesehatan ketat demi meningkatkan kenyamanan penerbangan di tengah pandemi virus corona. Dengan menggandeng Antis, Citilink menyediakan New Journey Essentials bagi seluruh penumpang, yang di dalamnya berisi hand sanitizer Antis, Amunizer Vitamin C 1000mg, kemudian […]
Jika Langgar Prokes, Khofifah akan Lockdown Perkantoran di Malang
WartaPenaNews, Malang – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyoroti tingginya jumlah pasien COVID-19 di Kota Malang pada Desember 2020. Hingga pertengahan bulan, hampir 600 orang positif terjangkit. Padahal sebelumnya, tambahan kasus tidak pernah melebihi 10 pasien per hari. Penyumbang terbesar para pasien COVID-19 di Kota Malang adalah klaster perkantoran. Setelah di lingkungan Pemerintah Kota […]
Dua Kafe di Jakarta Barat Disegel karena Langgar Prokes
WartaPenaNews, Jakarta – Dua kafe di kawasan Kembangan, Joglo, Jakarta Barat, disegel aparat karena melanggar aturan protokol kesehatan selama masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) transisi di Ibu Kota Jakarta. Sanksi itu diberikan ketika Satpol PP Jakarta Barat setelah melakukan operasi yustisi Sabtu malam, 12 Desember 2020. Sebanyak empat unit kendaraan Patroli Satpol PP Jakarta […]
Langgar Prokes, Resto Golden Leaf Disegel
WartaPenaNews, Jakarta – Restoran Golden Leaf International di Kelapa Gading, Jakarta Utara melanggar penerapan protokol kesehatan pandemi COVID-19, selama pembatasan sosial berskala besar (PSBB) transisi. Hal ini kemudian membuat Satuan Polisi Pamong Praja DKI Jakarta menyegel tempat tersebut. “Golden Leaf di kawasan Kelapa Gading melakukan kegiatan pesta pernikahan yang belum pernah melakukan permohonan perizinan kepada […]
Pelayanan Publik di Daerah Ini Tetap Berjalan dengan Memberlakukan Prokes
WartaPenaNews, Purwakarta – Pelayanan publik di Kabupaten Purwakarta Jawa Barat dipastikan tetap berlanjut meski penyebaran virus corona atau COVID-19 masih berbahaya. Pemberlakuan ini dijalankan dengan catatan penerapan ‘Pesan Ibu’ yaitu protokol kesehatan 3 M dan penindakan tegas kepada pelanggar. Hal itu diperkuat dalam Surat Edaran dengan Nomor: 443.1/3433/BKPSDM Tentang Pencegahan Penyebaran COVID-19 di Kabupaten Purwakarta […]