WartaPenaNews, Jakarta – (Puspen TNI). Panglima TNI Marsekal TNI DR. (H.C.) Hadi Tjahjanto, S.I.P. memimpin upacara penutupan Pendidikan Reguler Sesko TNI Angkatan XLVII  TA. 2020, bertempat di Ruang Hening, Gedung Soedirman, Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Kamis (3/12/2020). Upacara digelar secara virtual ditengah pandemi Covid-19. Pelaksanaan upacara di Mabes TNI diwakili oleh empat Perwira Siswa (Pasis) Sesko TNI, sementara Pasis yang lainnya mengikuti upacara secara virtual di Sesko TNI […]
TNI Optimistis Mampu Tumpas MIT Poso
WartaPenaNews, Palu – Komandan Korem 132/Tadulako, Brigadir Jenderal TNI Farid Makruf, optimis pasukan khusus TNI yang diturunkan mampu menumpas gerombolan bersenjata Ali Kolaras yang memimpin Mujahidin Indonesia Timur Poso , di Sulawesi Tengah. “Pasukan yang datang mereka terdiri dari Kostrad dan Marinir yang mempunyai keahlian intel dan tempur,†kata Makruf, di Palu, Selasa. Ia mengatakan […]
Panglima TNI Bantu 59 Ekor Babi Hutan untuk Upacara Adat Bakar Batu di Papua
WartaPenaNews, Jakarta – (Puspen TNI).  Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P. memberikan bantuan 59 ekor Babi Hutan yang akan digunakan untuk upacara adat bakar batu di Papua. Bantuan diberangkatkan menggunakan pesawat Hercules C-130 milik TNI dari Lanud Pattimura Ambon menuju Bandara Mozes Kilangin, Timika Papua, Kamis (26/11/2020). Bantuan 59 ekor babi hutan yang diberikan oleh […]
MUI Kritik Pangdam Jaya yang Mau Bubarkan FPI
WartaPenaNews, Jakarta – Majelis Ulama Indonesia mengkritik pernyataan Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) Jaya/Jayakarta, Mayjen TNI Dudung Abdurrachman, yang ingin membubarkan ormas Front Pembela Islam (FPI). Wakil Ketua Umum MUI Muhyiddin Junaidi menegaskan, yang berhak membubarkan ormas adalah Kementerian Hukum dan HAM. “Tentu segala sesuatu di negara demokrasi harus dilakukan secara demokratis dengan aturan main, […]
TNI Tembak Anggota OPM di Intan Jaya Papua
WartaPenaNews, Papua – Seorang anggota kelompok bersenjata Organisasi Papua Merdeka (OPM) tewas ditembak pasukan Tentara Nasional Indonesia di Kabupaten Intan Jaya, Papua. Berdasarkan siaran resmi yang diterima pada Senin 26 Oktober 2020, dari Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III, satu anggota OPM itu tewas setelah melakukan perlawanan saat akan diringkus tim gabungan TNI dan Polri, pada […]
Panglima TNI Mutasi 14 Perwira Tinggi, Ini Daftarnya
WartaPenaNews, Jakarta – Panglima TNI, Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, kembali melakukan mutasi jabatan di lingkungan TNI, kini 14 perwira tinggi TNI dimutasi dan dipromosikan jabatannya. Kepala Bidang Penerangan Umum Pusat Penerangan TNI, Kolonel Sus Aidil mengatakan, mutasi jabatan perwira tinggi itu dalam rangka memenuhi kebutuhan organisasi dan pembinaan karier serta mengoptimalkan pelaksanaan tugas-tugas TNI yang […]
Sambal Ibu Susi Bikin Kangen Ibu Raksa Tri Anggana Tantri
WartaPenaNews, Manado – Percakapan akrab terjalin saat video conference seluruh Wanita Angkatan Udara (Wara) bersama Ibu Nani Hadi Tjahjanto, dalam acara Pembekalan Ibu Raksa Tri Anggana Tantri kepada Wara dalam rangka HUT ke-57, di Mabes TNI AU, Cilangkap Jakarta. Terungkap bahwa sambal yang dibuat oleh Pudjiastuti mantan Menteri Kelautan dan Perikanan RI, membuat Ibu Raksa […]
Salut, Pasukan TNI Berhasil Bebaskan Warga AS yang Diculik di Kongo
WartaPenaNews, Jakarta -Prestasi menggembirakan diukir Pasukan Garuda yang tergabung dalam Satgas TNI Konga XXXIX-B Rapid Deployable Battalion (RDB) MONUSCO. Pasukan kebanggaan TNI itu berhasil membebaskan seorang warga negara Amerika Serikat bernama Sarah yang disandera kelompok penjahat di Kongo, Afrika. Sebelum dibebaskan pasukan TNI, Sarah dilaporkan disekap selama 16 hari di oleh gerombolan penjahat Ake Village, […]
Koalisi Masyarakat Sipil untuk Sektor Keamanan “TNI Tidak Berwenang Urus Kehidupan Beragama”
WartaPenaNews, Jakarta – Koalisi masyarakat sipil menentang keras rencana pelibatan TNI dalam urusan beragama warga negara sebagaimana disampaikan Juru Bicara Kementerian Agama Oman Fathurahman dalam pernyataan persnya (1/7/2020). Rencana pelibatan TNI AD untuk mengurus peningkatan kerukunan umat beragama hingga ke pelosok daerah di Indonesia bertentangan dengan prinsip demokrasi, HAM, dan agenda reformasi sektor keamanan serta […]
Satgas TMMD Kodim 0608/Cianjur Hadir Dalam Membangun Kesejahteraan Masyarakat Desa
WartaPenaNews, Cikalongkulon – SATGAS TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-107 membersihkan jalan masjid dan area Desa Mekarmulya Kecamatan Cikalongkulon, Minggu (12/4/2020). Kegiatan ini dilakukan bersama masyarakat dalam rangka menyambut hari penutupan TMMD ke- 107. Saat ini merupakan hari-hari terakhir kegiatan TMMD ke-107 sedangkan pada Selasa (14/04/2020) mendatang, merupakan penutupan semua rangkaian kegiatan TMMD ke-107 di […]