WartaPenaNews, Bandung – Pengadilan Negeri (PN) Bandung, Jawa Barat mulai menggelar sidang Habib Bahar bin Smith, terdakwa kasus penganiayaan terhadap seorang sopir taksi daring berinisial A terjadi pada tahun 2018. Jaksa Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jabar Sukanda mengatakan Bahar didakwa bersama-sama melakukan penganiayaan hingga korban mengalami luka-luka. “Terdakwa dengan terang-terangan dan dengan tenaga bersama menggunakan kekerasan […]
Diduga Lakukan Kekerasan, MM Petinggi E-Commerce Dilaporkan ke Bareskrim
Jakarta, WartaPenaNews – Satu keluarga di Bogor, Jawa Barat melaporkan petinggi perusahaan e-commerce ternama di Indonesia berinisial MM ke polisi. Diduga oknum polisi ikut terlibat dalam kasus ini. Doni (40) dan istrinya mengaku menjadi korban penyekapan dan pemerasan dengan kekerasan yang diduga dilakukan oleh seorang petinggi e-commerce berinisial MM. Peristiwa itu terjadi pada 15 Januari […]