WARTAPENANEWS.COM – Tiga hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya sudah resmi ditahan. Mereka ditahan setelah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan suap pengaturan vonis bebas Ronald Tannur. Ketiga hakim tersebut yakni Erintuah Damanik, Mangapul, dan Heru Hanindyo. Mereka ditangkap Kejaksaan Agung pada Rabu (23/10). Penahanan dilakukan di Rutan Kejaksaan Tinggi Jawa Timur. “Di Tempat kami (Rutan Kejati […]
Terbukti Terima Suap Rp 40 Miliar, Achsanul Qosasi Divonis 2,5 Tahun Penjara
WARTAPENANEWS.COM – Anggota III Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI nonaktif Achsanul Qosasi divonis 2 tahun 6 bulan penjara dalam kasus penerimaan suap korupsi BTS Bakti Kominfo. Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta menilai Achsanul terbukti bersalah menerima aliran korupsi BTS sebesar Rp 40 miliar. Uang itu diberikan agar Achsanul memberikan status Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) terhadap […]
Dua Ketua Panwascam di Bandarlampung Diberhentikan karena Terima Uang dari Caleg
WARTAPENANEWS.COM – Bawaslu Kota Bandarlampung memberhentikan dua Ketua Panwaslu Kecamatan (Panwascam), buntut kasus pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu yang melibatkan Komisioner KPU Bandarlampung, Fery Triatmojo. Koordinator Divisi Hukum dan Penyelesaian Sengketa Bawaslu Kota Bandarlampung, Hasanuddin Alam mengatakan, sanksi administratif berupa Pemberhentian Tetap itu diberikan kepada Ketua Panwascam Way Halim Septoni Permadi dan Panwascam Kedaton Erwin Aruan. […]
Saksi Suap Jalur Kereta Mangkir dari Panggilan KPK, Termasuk Sekjen Kemenhub
IPOL.ID – Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Novie Riyanto diduga mangkir dari panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Sebelumnya, Novie dijadwalkan akan diperiksa oleh penyidik terkait kasus dugaan suap proyek pembangunan dan pemeliharaan jalur rel kereta, Kamis (10/7). Novie dijadwalkan akan diperiksa bersama seorang pengusaha atas nama Billy Haryanto alias Billy Beras. Namun kedua saksi […]
Miliki KTP WNI, WN Suriah dan Ukraina di Bali Didakwa Lakukan Suap
wartapenanews.com – WN Suriah Mohammad Nizar Zghaib (32) dan WN Ukraina Krynin Rodion (39) menjalani sidang dakwaan di PN Denpasar, Bali, Selasa (31/5). Keduanya didakwa menyuap aparat negara untuk mendapatkan KTP, KK dan Akta Kelahiran. “Bahwa terdakwa sebagai orang yang melakukan atau yang turut serta melakukan perbuatan, yaitu telah memberi atau menjanjikan sesuatu kepada pegawai […]
Mantan Model Playboy, Karen McDougal Tersangkut Kasus Trump
wartapenanews.com – Kasus dugaan pidana mantan Presiden AS Donald Trump difokuskan pada kasus penyuapan kepada bintang film porno bernama Stormy Daniels. Namun, jaksa juga mengungkap sosok perempuan lainnya. Menurut dokumen pengadilan, ada pembayaran uang yang dilakukan atas nama Trump kepada ‘perempuan lain’ yang menurut bukti adalah Karen McDougal. McDougal adalah mantan model majalah Playboy, dan […]
Eks Menteri Kehakiman China Divonis Penjara Seumur Hidup karena Terima Suap
wartapenanews.com -Â Pengadilan China menjatuhkan vonis penjara seumur hidup kepada eks Menteri Kehakiman Fu Zhenghua, dengan masa penangguhan hukuman dua tahun, karena tuduhan melakukan korupsi. Fu sejatinya dijatuhi hukuman mati yang ditangguhkan. Artinya, setelah dua tahun, hukuman Fu akan diubah menjadi penjara seumur hidup tanpa pembebasan bersyarat. Menurut media pemerintah, Fu menerima suap dan menyalahgunakan […]
Kasus Suap Jual Beli Jabatan Kades, KPK Tahan Bupati Probolinggo
WartaPenaNews, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan lima tersangka kasus dugaan suap terkait seleksi jabatan kepala desa di lingkungan Pemerintah Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur Tahun 2021. Wakil Ketua KPK Alexander Marwata mengatakan para tersangka akan ditahan selama 20 hari ke depan terhitung sejak tanggal 31 Agustus 2021 sampai dengan 19 September 2021. “Para tersangka […]
Dedi Mulyadi Diperiksa KPK Terkait Kasus Suap Bantuan Pemkab Indramayu
WartaPenaNews, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan anggota Komisi IV DPR RI, Dedi Mulyadi, Rabu (4/8). Pemeriksaan mantan Bupati Purwakarta tersebut terkait penyidikan kasus dugaan suap pengurusan dana bantuan provinsi (banprov) untuk Pemerintah Kabupaten Indramayu tahun 2019. “Pemeriksaan dilakukan di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi, Jalan Kuningan, Setia Budi, Jakarta Selatan,” kata Plt Juru […]
KPK Cecar 4 Anggota DPRD Jabar Soal Aliran Dana Suap Proyek Pemkab Indramayu
WartaPenaNews, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa (27/7) kemarin, memeriksa empat anggota DPRD Jawa Barat (Jabar) periode 2019-2024. Pemeriksaan tersebut untuk menelusuri aliran dana dugaan suap terkait pengaturan proyek di lingkungan Pemkab Indramayu tahun 2019. Kasus ini, diketahui, menjerat anggota DPRD Jabar Ade Barkah Surahman (ABS) dan mantan anggota DPRD Jabar, Siti Aisyah Tuti […]