WARTAPENANEWS.COM – Sebanyak 39 orang di bandara internasional Kuala Lumpur, Malaysia, jatuh sakit akibat kebocoran gas pada Kamis (5/7). Menurut keterangan departemen pemadam kebakaran setempat, tidak ada penerbangan terganggu akibat kejadian ini. Mereka menambahkan, laporan darurat terkait kebocoran bahan kimia diterima pada pukul 11.23 pagi. Kemudian, tim pemadam kebakaran langsung mengirimkan personel beserta tim penanggulangan […]
Pria Malaysia Divonis 6 Bulan Penjara dan Didenda Usai Kibarkan Bendera Israel
WARTAPENANEWS.COM – Seorang pria Malaysia dijatuhi hukuman enam bulan penjara dan denda 500 ringgit (sekitar Rp 1,6 juta) oleh pengadilan negeri di daerah Marang, Terengganu, karena mengibarkan bendera Israel pada Oktober 2023. Terdakwa Harma Zulfika Deraman juga terancam hukuman tambahan tiga bulan penjara jika tidak membayar denda. Demikian dikutip dari New Straits Times, Sabtu (2/12). […]
Dua Kasus Baru Cacar Monyet di Malaysia Terdeteksi
WARTAPENANEWS.COM – Kementerian Kesehatan Malaysia mendeteksi dua kasus baru monkeypox atau cacar monyet di negara tersebut sehingga jumlah kasus ini sejak Juli 2023 menjadi empat kasus. Direktur Jenderal Kesehatan Malaysia Muhammad Radzi Abu Hassan, dalam keterangan tertulis di Kuala Lumpur, Selasa (31/10/2023), menjelaskan kasus baru cacar monyet di sana tidak berkaitan dengan kasus pertama dan […]
Malaysia Surati RI soal Kabut Asap, DPR: Teguran Keras yang Sangat Memalukan
WARTAPENANEWS.COM – Komisi IV DPR menyoroti kondisi darurat kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di sejumlah wilayah, terutama di Sumatera dan Kalimantan. Apalagi karhutla di Indonesia yang kian parah telah membuat Malaysia mengirimkan surat protes karena ikut terdampak kabut asap. Anggota Komisi IV DPR, Daniel Johan mengungkapkan kekecewaannya atas gerak lamban pemerintah dalam […]
Terdampak Polusi Udara, Malaysia Surati Indonesia
WARTAPENANEWS.COM – Malaysia telah mengirimkan surat kepada Indonesia soal polusi udara. Hal itu sehubungan dengan kerja sama berdasarkan Perjanjian Asean tentang Polusi Asap Lintas Batas. Adalah Menteri Sumber Daya Alam, Lingkungan Hidup dan Perubahan Iklim Nik Nazmi Nik Ahmad yang menyampaikan itu. Dia mengatakan surat itu telah dikirim kepada Indonesia menyusul instruksi dari Perdana Menteri […]
Malaysia Mulai Hadapi Kabut Asap Karhutla Sumatra
WARTAPENANEWS.COM – Malaysia, terutama negara bagian di selatan Semenanjung Malaysia, mulai menghadapi kabut asap yang disebut berasal dari kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di selatan Sumatra. Direktur Jenderal Departemen Meteorologi Malaysia Muhammad Helmi Abdullah mengatakan citra satelit Pusat Meteorologi Khusus ASEAN mendeteksi 119 titik panas di Kalimantan dan 121 titik panas di Sumatra pada Minggu […]
Atasi Islamofobia, Malaysia Kirim Puluhan Ribu Alquran ke Tiga Negara
WARTAPENANEWS.COM – Dalam upaya untuk mengatasi fenomena Islamofobia yang semakin meningkat di dunia Barat, Malaysia melalui Yayasan Restu dan Nasyrul Quran, telah mengirimkan 30.000 eksemplar Alquran terjemahan bahasa Inggris dan Mandarin ke Australia, Kanada, dan Inggris. Pengiriman ini merupakan bagian dari peluncuran program Wakaf Sejuta Alquran yang diadakan di Putrajaya. Program ini didukung secara penuh […]
Ciuman Sesama Jenis di Panggung, Konser Band 1975 di Malaysia Dihentikan
IPOL.ID – Band rock asal Inggris, 1975, dihentikan saat manggung di festival musik Malaysia pada Jumat (21/7) malam setelah vokalis Matty Healy mencium rekan prianya di panggung dan mengkritik undang-undang anti lesbian, gay, biseksual, dan transgender (LGBT). Homoseksualitas termasuk tindak pidana di Malaysia. Kelompok-kelompok hak-hak asasi manusia (HAM) sudah memperingatkan peningkatan intoleransi terhadap orang-orang LGBT. […]
Empat Warga Thailand Diekstradisi ke Malaysia Terkait Penemuan Kuburan Massal
IPOL.ID – Empat warga negara Thailand, pada Kamis (22/6), diekstradisi ke Malaysia di mana mereka akan diadili atas penemuan kuburan massal yang terkait dengan perdagangan manusia, ujar menteri dalam negeri Malaysia. Lebih dari seratus mayat ditemukan pada tahun 2015 terkubur jauh di dalam hutan Malaysia di sepanjang wilayah perbatasan dengan Thailand. Penemuan tersebut memicu penyelidikan […]
Satgas TPPO Polri Gagalkan Pengiriman 123 Pekerja Ilegal ke Malaysia, 8 Tersangka Ditangkap
IPOL.ID – Pengiriman 123 Pekerja Migran Indonesia (PMI) secara ilegal dari Nunukan, Kalimantan Utara ke Malaysia digagalkan Satuan Tugas Tindak Pidana Perdagangan Orang (Satgas TPPO) Polri. Kepala Satgas TPPO Irjen Pol Asep Edi Suheri mengatakan dalam pengungkapan TPPO di Kaltara tersebut, pihaknya menangkap delapan orang pelaku, yang kemudian ditetapkan sebagai tersangka. “Sejumlah 123 korban ini […]