WartaPenaNews, Depok – Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi menyambut baik adanya rencana penitipan pasien COVID-19 asal Kota Depok. Dia mengatakan masih banyak tempat tidur di ruang isolasi rumah sakit tipe D. “Gampang kalau soal itu sih. Karena ruang isolasi dan fasilitasnya sudah tercukupi,” kata Rahmat, Senin, 21 September 2020. Rahmat menambahkan, keberadaan rumah sakit tipe […]
Heboh, Anak Jalani Isolasi Main TikTok bareng Tenaga Medis
WartaPenaNews, Jakarta – Viral video di media sosial yang memperlihatkan pasien positif COVID-19 main TikTok bareng tenaga medis saat menjalani masa isolasi. Tampak pasien yang memakai kursi roda berjoget dipandu dengan tenaga kesehatan yang memakai pakaian dekontaminsi alias alat pelindung diri (APD) dan para pasien tetap memakai masker serta menjaga jarak. “Ayooo semangat para nakes […]
Tak Pakai Masker, Wanita Diseret Keluar dari Mal
WartaPenaNews, Jakarta – Wabah virus corona alias COVID-19 terus meningkat di tanah air. Karena itu, penerapan protokol kesehatan yang ketat, salah satunya dengan mengenakan masker, menjadi sangat penting bagi semua orang baik pria maupun wanita. Belum lama ini, akun Instagram @lambe.cewek, mengunggah video yang menunjukkan seorang wanita diseret keluar dari mal di Samarinda oleh para […]
Ketua KPU Positif COVID-19
WartaPenaNews, Jakarta – Ketua Satgas Penanganan COVID-19, Doni Monardo, menekankan bahwa Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) masih dalam batas-batas pengendalian. Meskipun, Ketua Komisi Pemilihan Umum Arief Budiman positif COVID-19. Doni mengaku telah mengetahui informasi mengenai bahwa komisioner tersebut terpapar COVID-19. Namun, dipastikannya, belum ada gejala yang tampak fisik sehingga masih dalam tahap isolasi mandiri. “Sejauh ini […]
Depok Nyaris Overload Pasien COVID-19
WartaPenaNews, Jakarta – Jumlah kasus Corona COVID-19 di Kota Depok kian bertambah setiap harinya. Kondisi ini menyebabkan kapasitas sejumlah rumah sakit yang ada di kota itu nyaris penuh. Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kota Depok, Dadang Wihana, menyebutkan, saat ini sesuai data yang ada untuk kasus ringan dan sedang kapasitas sudah terisi sekira […]
Kapolres Kupang Positif Covid-19
WartaPenaNews, Jakarta – Kapolres Kupang, Nusa Tenggara Timur AKBP Aldinan RJH Manurung terkonfirmasi positif COVID-19. Hal ini diduga usai melakukan kontak erat dengan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo yang juga diketahui positif Covid-19. Adapun Edhy Prabowo diketahui berkunjung ke Kabupaten Kupang pada Sabtu (29/8/2020). “Benar. Sesuai pemeriksaan ‘swab’ (usap) Kapolres Kupang terkonfirmasi positif COVID-19,” […]
Zona Merah Corona RI Kian Menyusut
WartaPenaNews, Jakarta – Satuan Tugas COVID-19 menyampaikan kabar baik hari ini. Disebutkan, 70 daerah terdiri dari kabupaten/kota yang sebelumnya zona merah telah memperbaiki keadaan daerahnya. Satgas meminta daerah yang sudah menurunkan status kesehatan di wilayahnya agar dapat menekan angka penularan virus. “Ini adalah kabar baik. Artinya di Indonesia jumlah zona merahnya turun dari 70 menjadi […]
Ini Alasan Kenapa Jenazah COVID-19 Harus Dibungkus Plastik
WartaPenaNews, Jakarta – Pasien yang meninggal akibat COVID-19 harus menjalani sejumlah protokol pemakaman yang ketat. Sehingga, dalam prosedurnya jenazah pasien COVID-19 akan dikuburkan dengan dibungkus plastik dan harus ditangani oleh petugas yang terlatih dengan APD lengkap. Hal ini diungkapkan oleh salah satu dokter yang merawat pedangdut Iis Sugianto saat menajalani perawatan COVID-19 dalam channel YouTubenya. […]
Warga Dilarang Berolah Raga di Pedestrian Kebun Raya Bogor
WartaPenaNews, Jakarta – Pemerintah Kota Bogor memutuskan untuk memperpanjang masa Pembatasan Sosial Berskala Mikro dan Komunitas (PSBMK) untuk pengendalian pandemi COVID-19 yang berlaku selama 15-29 September 2020 dengan beberapa poin baru. Wali Kota Bima Arya mengumumkan perpanjangan PSBMK itu di Balai Kota Bogor, Senin, 14 September, dan mengaku memutuskannya setelah mengamati situasi termutakhir di Bogor […]
Satgas COVID-19: Tak Semua ICU Rumah Sakit Sudah Penuh
WartaPenaNews, Jakarta – Presiden Jokowi disebut telah memerintahkan Menteri Kesehatan (Menkes) Terawan Agus Putranto untuk memecahkan masalah keterisian tempat tidur di rumah sakit rujukan COVID-19. Menurut Ketua Satgas Penanganan COVID-19 Doni Monardo, informasi soal ruang ICU sudah penuh atau 100 persen terisi karena memang kapasitasnya hanya 10 di rumah sakit tersebut. “Jumlah rumah sakit COVID-19 […]