WartaPenaNews, Jakarta – Aktor Donnie Yen memberikan donasi US$180 ribu atau sekitar Rp2,4 miliar untuk para staf medis yang bekerja di garis depan untuk menangani virus corona. Bintang film Ip Man itu yakin, China bisa menang melawan corona. Lewat Weibo, Donnie Yen berterima kasih pada para petugas medis di China yang berjuang melawan virus corona. […]
Virus Corona COVID-19 Ternyata Lebih Menular Dibanding SARS
WartaPenaNews, Jakarta –Â Virus corona jenis baru atau COVID-19 masih terus diteliti untuk dikenali karakteristik serta mengembangkan pengobatannya. Penelitian terbaru kini mengungkap bahwa virus tersebut lebih cepat menginfeksi manusia dibanding jenis virus sebelumnya yang memicu penyakit Saluran Pernafasan Berat Parah (SARS). Dikutip dari laman World of Buzz, Peneliti dari University of Texas, Austin memaparkan bahwa virus […]
Waspada, Virus Corona yang Bersarang di Testis Bisa Bikin Mandul
WartaPenaNews, Jakarta -Â Penelitian terkait penularan dan sejauh apa dampak kesehatan dari virus corona baru atau COVID-19 masih terus dilakukan. Dalam penelitian terbaru, di samping banyak masalah kesehatan yang terkait dengan infeksi virus corona, Covid-19 dapat melakukan lebih banyak kerusakan daripada yang kita pikirkan sebelumnya. Melalui data yang diperoleh oleh tim ilmuwan medis dari Universitas […]
Usai China, Negara Ini Potensi Jadi Jajahan Baru Virus Corona COVID-19
WartaPenaNews, Jakarta – Setelah China luluh lantah dengan banyaknya korban jiwa akibat agresi Virus Corona COVID-19, beberapa negara kini juga dibuat ketar-ketir. Salah satu negara yang kini potensial menjadi ‘jajahan baru’ Virus Corona COVID-19 adalah Jepang. Kenapa? Ya, peringatan mengenai ancaman Virus Corona yang bakal menyasar Jepang ini justru ramai disampaikan beberapa media di China, […]
1.868 Korban Tewas dan 10.615 Pasien Sembuh dari Corona
WartaPenaNews, Jakarta –Â Kasus wabah virus corona setiap harinya bertambah. Menurut data otoritas kesehatan di provinsi Hubei China pada Selasa, 18 Februari 2020 dilaporkan ada 1.807 kasus virus corona baru (Covid-19) dan 93 kematian. Dari data itu menjadikan jumlah total di episentrum wabah masing-masing menjadi 59.989 dan 1.789, pada tengah malam pada hari Senin. Sebelumnya, Provinsi […]
Kenapa Singapura Begitu Rentan atas Penyebaran Wabah Corona?
WartaPenaNews, Jakarta – Sejumlah kasus penyebaran virus corona di Inggris dan Korea Selatan dapat dilacak asalnya ke Singapura. Akibatnya sejumlah negara kini mengumumkan peringatan bepergian bagi warga mereka yang hendak ke Singapura. Meski Singapura mendapat apresiasi atas penanganan krisis, negara-kota itu menghadapai tantangan unik. Bandara Changi di Singapura adalah salah satu pusat penerbangan paling terkoneksi […]
Dalam Sehari, 105 Orang Meninggal Akibat COVID-19
WartaPenaNews, Jakarta – Otoritas kesehatan China Daratan melaporkan 2.048 kasus virus corona baru atau COVID-19 dan 105 kematian. Hal ini membuat jumlah kasus menjadi 70.548 dan 1.770 kematian. Dari total tersebut, Provinsi Hubei, pusat wabah, bertanggung jawab atas 100 kematian baru dan 1.933 kasus yang baru dikonfirmasi. Sementara 1.690 di antaranya berada di ibukota provinsi […]
Prancis, Negara Pertama di Luar Asia Laporkan Kematian akibat Covid-19
WartaPenaNews, Jakarta – Korban jiwa dari wabah Covid-19 atau Virus Corona terus melonjak hingga melewati angka 1.500 orang meninggal dunia di Cina. Bahkan, pada Sabtu, 15 Februari lalu, Prancis melaporkan kematian pertama warganya di luar Asia. Hal tersebut memicu kekhawatiran global tentang epidemi tersebut. Korban meninggal dunia ini adalah seorang turis China berusia 80 tahun, […]
Sambut Mahasiswa dari Natuna, Gubernur Khofifah Suguhkan Durian
WartaPenaNews, Jakarta – Sebanyak 62 warga Jawa Timur yang selesai dikarantina di Natuna, Kepulauan Riau, karena antisipasi Corona Covid-19 tiba di Bandara Internasional Juanda Surabaya, Jawa Timur, Sabtu malam, 15 Februari 2020, sekira pukul 22.30 WIB. Keluarga dan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyambut mereka di VIP Room Terminal 1 bandara. Para orang tua […]
Muncul Kasus Pertama Virus Corona COVID-19 di Benua Afrika
WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Kesehatan Mesir pada Jumat 14 Februari 2020 telah mengumumkan kasus pertama orang terpapar Corona COVID-19 di Benua Afrika. Namun juga ditegaskan, penderita tersebut bukan orang Mesir. Sayangnya, pihak Kementerian Kesehatan Mesir tak menjelaskan secara detail mengenai orang yang telah terpapar virus yang telah memakan korban ribuan tersebut. Baca Juga: Mobil Ini […]