IPOL.ID – Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui Organisasi Riset Kesehatan akan melakukan Survei Kesehatan Siswa Berbasis Sekolah Global (Global School-Based Student Health Survey /GSHS). Ketua Pelaksana Survei, Tin Afifah mengatakan, survei ini bertujuan mengidentifikasi perilaku yang berisiko pada kesehatan, dan faktor protektif pada usia remaja tingkat SMP dan SMA sederajat. “Survei ini sebagai […]
Satria 1 Segera Diluncurkan, BRIN Siapkan Dukung Konstelasi Satelit Nasional
IPOL.ID – Dengan memanfaatkan kemampuan satelit, Indonesia dipastikan dapat membuka isolasi masyarakat di daerah. Apalagi dengan akan diluncurkannya satelit komunikasi Indonesia Satria 1 (Satelit Republik Indonesia) pada Juni nanti. Maka hal itu akan berdampak pada ekonomi yang besar. Hal itu disampaikan Kepala Organisasi Riset Penerbangan dan Antariksa, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Robertus Heru […]
Peneliti BRIN Jelaskan Soal Uji Profisiensi Kontaminan Makanan
IPOL.ID – Program pendidikan International Atomic Energy Agency (IAEA) atau IAEA Fellowship Programme telah dijalani dengan baik oleh tiga orang peneliti dari Pakistan sejak 14 Juni hingga 19 Juli 2023 di fasilitas riset dan laboratorium Kawasan Sains dan Teknologi (KST) Soekarno BRIN. Ketiganya adalah Muhammad Yasin, Senior Scientist/ Technical Manager Food Safety Lababoratory dari Nuclear […]
Isi Libur Sekolah dengan Wisata Sambil Mendapatkan Edukasi di Animalium
IPOL.ID – Libur sekolah telah tiba. Bagi kalian yangbelum punya rencana libur panjang mau ke mana, coba ajak teman atau keluarga Anda berkunjung ke Animalium. Animalium merupakan salah satu fasilitas riset milik Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), yang berlokasi di Kawasan Sains dan Teknologi Soekarno BRIN, Cibinong. Marketing Public Relations Animalium Rica Crystaliani mengatakan, […]
Tujuh Tahun Mengorbit, Lifetime LAPAN-A3 Lebih Lama dari Perkiraan
IPOL.ID – Tujuh tahun sudah satelit LAPAN-A3/LAPAN-IPB mengorbit Bumi. Satelit ini pertama kali diluncurkan pada 22 Juni 2016 dari Sriharikota, India. LAPAN-A3 dioperasikan dari Stasiun Bumi Rancabungur Bogor sebagai mission control center. Selama tujuh tahun mengorbit, LAPAN-A3 telah melakukan operasional tracking, telemetry and command (TT&C) selama total 2.146,8 jam. Dilengkapi dengan perangkat kamera multispectral Line […]
Kamu Ingin Bereksperimen di Antariksa? Stasiun Antariksa Internasional Buka Peluang Itu
IPOL.ID – Ilmu fisika adalah sebagai salah satu ilmu dasar penting untuk bisa memahami, mempelajari, dan mengembangkan ilmu pengetahuan lainnya di berbagai bidang, salah satunya ilmu keantariksaan. Fenomena alam yang diamati di Bumi yang sangat dipengaruhi oleh gravitasi, akan berbeda dengan fenomena yang terjadi di antariksa. Rasdewita Kesumaningrum, Peneliti Pusat Riset Antariksa menyampaikan bahwa salah […]
Koma Sejak Hari Idul Fitri 1444 Hijriah, Prof Mochtar Pabottingi Hari Ini Berpulang
IPOL.ID – Kabar duka. Indonesia kehilangan seorang ilmuwan politik ternamanya, Prof Dr Mochtar Pabottingi. Prof Dr Mochtar Pabottingi dikabarkan meninggal dunia Minggu (4/6), pukul 00.30 WIB. Kabar ini beredar luas di grup WhatsApp. “Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un. Telah berpulang ke hadirat Ilahi Bapak Mochtar Pabottingi. Hari Minggu dini hari (4 Juni 2023), jam […]
Ular dan Hewan Herpetofauna Marak di Lingkungan Rumah? Simak Tips dari BRIN
IPOL.ID – Ular merupakan salah satu hewan reptilia. Bersama amfibi, ular dikelompokkan ke dalam herpetofauna. Ular mempunyai kemampuan beradaptasi yang baik terhadap lingkungan yang sudah jauh berbeda dengan habitat aslinya termasuk perumahan. Namun, perlu pemahaman dan edukasi ketika menghadapi perjumpaan dengan hewan tersebut di lingkungan perumahan. Untuk itulah Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui […]
Pembelajaran Reaktor Nuklir Jarak Jauh Melalui Internet Reactor Laboratory
IPOL.ID – Pada 2015 tim Reaktor Nuklir Kartini ingin memperbaiki sistem parameter operasi seperti suhu, tekanan, laju alir, batang kendali, daya reaktor, dan lain-lain. Saat itu, mereka ingin melakukan digitalisasi semua parameter operasi agar Reaktor Nuklir Kartini memiliki logbook yang terekam secara otomatis. Tim tersebut kemudian memanfaatkan ide logbook yang terekam secara digital untuk digunakan […]
Terungkap, Ada Percakapan yang Dihapus dalam Kasus Peneliti BRIN
IPOL.ID – Bareskrim Polri telah menetapkan peneliti BRIN, Andi Pangerang Hasanuddin sebagai tersangka terkait dengan kasus ancaman kepada warga Muhammadiyah di media sosial. Namun demkian, ternyata ada percakapan yang dihapus terkait kasus tersebut. “Memang ada beberapa percakapan yang sudah dihapus,” kata Dirtipidsiber Bareskrim Polri, Brigjen Pol Adi Vivid Agustiadi Bachtiar dikutip dari keterangannya pada Selasa […]