WartaPenaNews, Jakarta -Â Wakil Ketua DPR RI Koordinator bidang Kesejahteraan Rakyat (Korkesra) Muhaimin Iskandar berharap Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim dapat akur dengan Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah. Cak Imin, sapaan Muhaimin Iskandar juga meminta Mendikbud segera berkunjung ke NU dan Muhammadiyah agar dapat terjadi suatu komunikasi yang menghilangkan kesalahpahaman selama ini. “Saya […]
Terdampak Covid-19, Muhammadiyah Tunda Muktamar
WartaPenaNews, Jakarta – Muhammadiyah menunda pelaksanaan Muktamar ke-48 yang rencananya digelar di Solo, Jawa Tengah, menyusul pandemi COVID-19 yang belum mereda di Indonesia. Muktamar semula dijadwalkan digelar pada Juli 2020, sempat diputuskan diundur hingga Desember 2020, namun diundur lagi hingga 2021 atau menunggu redanya pandemi virus corona. Ketua Umum Muhammadiyah Haedar Nashir mengatakan muktamar Muhammadiyah […]
Fatwa PP Muhammadiyah: Jika Darurat Corona Terjadi Sampai Idul Fitri
WartaPenaNews, Jakarta – Dengan mempertimbangkan dalil-dalil dari Alquran dan hadis yang dipahami sesuai dengan manhaj tarjih, serta data-data ilmiah dari para ahli, yang menunjukkan bahwa kondisi ini telah sampai pada status darurat. Rapat bersama di lingkup Muhammadiyah menetapkan beberapa keputusan sebagai berikut: Apabila kondisi mewabahnya Covid-19 hingga bulan Ramadan dan Syawal mendatang tidak mengalami penurunan, terdapat […]
Muhammadiyah: Vape Itu Haram
WartaPenaNews, Jakarta – Organisasi masyarakat Islam, Muhammadiyah, mengharamkan rokok elektronik atau biasa dikenal dengan vape. Menurut mereka, merokok e-cigarette termasuk kategori perbuatan merusak atau membahayakan. Perbuatan merokok e-cigarette mengandung unsur menjatuhkan diri ke dalam kebinasaan dan merupakan perbuatan bunuh diri secara cepat atau lambat sesuai dengan Q.S. Al-Baqarah (2: 195) Q.S. An-Nisa’ (4: 29). Merokok […]
Ini Sikap Muhammadiyah Atas Penderitaan Muslim Uighur
WartaPenaNews, Jakarta – Pimpinan Pusat Muhammadiyah mendesak China menghentikan segala bentuk pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) khususnya kepada etnis muslim Uighur di Xinjiang. Pernyataan ini disampaikan Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Muti menyusul pemberitaan media asing dan nasional yang menyebut adanya lobi dari Pemerintahan Tiongkok terhadap Ormas Islam di Indonesia, Muhammadiyah, Nahdatul Ulama (NU), dan […]
Muhammadiyah Nilai Tiongkok Melanggar HAM Atas Muslim Uighur
WartaPenaNews, Jakarta – Muhammadiyan menilai pemerintah Tiongkok telah melakukan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) terhadap kaum muslim Uighur. Ormas Islam ini pun mendesak pemerintah Indonesia, Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB), dan Organisasi Kerjasaman Islam (OKI) tidak tinggal diam atas penindasan kelompok muslin Uighur Provinsi Xinjiang, yang dilakukan oleh Pemerintah China. Ketua Umum PP Muhammadiyah, Haedar Nashir meminta […]
Di New York, Din Syamsuddin: Krisis Lingkungan Hidup Krisis Moral
WartaPenaNews, Jakarta – Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamsuddin pada 11-12 Desember 2019 berada di New York utk ikut serta dalam Multi-Religious Partnership for Peace and Development, yg diselenggarakan oleh Religions for Peace (RfP). Pertemuan dihadiri sekitar 250 tokoh berbagai agama dan pegiat perdamaian dunia dari berbagai negara. Din Syamsuddin hadir sebagai Anggota International […]
Din Syamsudin Ajak Umat Selesaikan Gejala Intoleransi dengan Dialog
WartaPenaNews, Jakarta – Tokoh organisasi Islam Muhammadiyah Din Syamsudin mengajak masyarakat yang memiliki perbedaan latar belakang suku, ras dan agama untuk menyelesaikan gejala intoleransi yang muncul melalui dialog agar dapat membangun kehidupan berbangsa dengan harmonis. “Bahwa ada gejala fakta intoleransi iya, kita tidak menutup-nutupi. Terhadap gejala dan gelagat intoleransi, sebaiknya kita cari akar permasalahan dengan […]
Din Syamsudin: Bahtiar Effendy adalah Sosok Cendekiawan Sejati
WartaPenaNews, Jakarta –Â Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah periode 2005-2010 Prof. Din Syamsuddin mengatakan salah satu Ketua Umum PP Muhammadiyah Bidang Hubungan Luar Negeri Bahtiar Effendy merupakan sosok cendekiawan sejati. “Bahtiar Effendy merupakan sosok cendekiawan sejati. Dia pembaca dan penulis” katanya melalui keterangan tertulis di Jakarta, Kamis (21/11). Almarhum, katanya, merupakan sahabat karibnya sejak menempuh […]
Komitmen Muhammadiyah Wujudkan Kualitas SDM di Seram Bagian Timur
WartaPenaNews, Jakarta – K.H Ahmad Dahlan mendirikan Muhammadiyah pada Tanggal 18 November 1912 di Yogyakarta. Artinya, beberapa hari lagi, salah satu organisasi Islam terbesar di Indonesia itu akan merayakan Milad yang ke-107. Di usia ke-107, tak dapat dipungkiri, Muhammadiyah telah berkontribusi banyak terhadap Indonesia melalui berbagai amal usaha yang didirikannya, seperti sektor kesehatan, rumah singgah, […]