WARTAPENANEWS.COM – Israel berencana untuk memindahkan warga Palestina keluar dari Rafah dan ke sebidang tanah kecil tepatnya di sepanjang pantai Gaza. Rencana ini akan dilakukan menjelang invasi Israel ke Rafah. Dilansir Al Arabiya, Sabtu (5/5), menurut laporan pejabat AS, rencana pemindahan ini untuk memperlancar serangan Israel terhadap Hamas yang disebut bersembunyi di bawah tanah Rafah. […]
Protes Perang Israel, 900 Mahasiswa Pro-Palestina di Amerika Serikat Ditangkap
WARTAPENANEWS.COM – Kampus-kampus di Amerika Serikat terus menggelar aksi protes pro-Palestina yang menuntut pemutusan hubungan keuangan dengan Israel akibat perang di Gaza. Pihak kampus semakin terdesak karena upacara wisuda yang semakin dekat. Pada Minggu (28/4), baku hantam bahkan pecah saat demonstrasi di University of California Los Angeles (UCLA) antara polisi dan mahasiswa menyebabkan berbagai teriakan […]
Imbas Kebrutalan Israel, Begini Suasana Kota Hantu di Palestina
WARTAPENANEWS.COM – Belum ada tanda tanda kapan Israel akan menghentikan kekejaman yang mereka lakukan di tanah Palestina. Mereka tidak saja menghilangkan puluhan ribu nyawa, menghancurkan gedung, membatasi ibadah umat Islam ke Masjidil Al Aqsa, tapi juga menyebabkan kota kota yang sebelum ramai di Palestina kini seperti kota hantu. Salah satunya Khan Yunis. Kota yang terletak […]
Bocah Palestina Temukan Kipas Angin Penghasil Listrik
WARTAPENANEWS.COM – Viral bocah Palestina menemukan kipas angin yang dapat menghasilkan energi listrik. Sontak warganet pun memuji kecerdasan anak tersebut hingga menyebutnya sebagai Newton. Dilansir unggahan viral akun Instagram @infopalestin, tampak seorang bocah laki-laki sedang berdiri di atas puncak kamp masyarakat Palestina dengan memegang kipas angin penghubung energi listrik. Anak tersebut bernama Muhammad Al-Yaziji. Dia […]
Kamp Pengungsi di Gaza Tengah di Rudal Israel
WARTAPENANEWS.COM – Israel pada Senin (11/3/2024) sedang memeriksa apakah mereka telah membunuh wakil pemimpin militer Hamas dalam serangan udara di Gaza. Hal ini diungkapkan Pasukan Pertahanan Israel (IDF) ketika prospek gencatan senjata yang bertepatan dengan bulan suci Ramadhan memudar. Berbicara pada briefing dengan wartawan, juru bicara IDF Laksamana Muda Daniel Hagari mengatakan Israel telah mengebom […]
30 Warga Palestina Tewas akibat Serangan Udara Pesawat Tempur Israel
WARTAPENANEWS.COM – Sedikitnya 30 warga Palestina tewas dan puluhan lainnya terluka dalam serangan udara Israel semalam di Jalur Gaza. Sumber keamanan dan medis Palestina pada Minggu (3/3/2024) mengatakan kepada Xinhua bahwa pesawat tempur Israel melancarkan lebih dari 50 serangan tadi malam di Gaza, menargetkan rumah, lahan pertanian, dan lokasi militer di kota Rafah, Khan Younis, […]
Makanan Langka, Warga Terpaksa Makan Daun Kaktus
WARTAPENANEWS.COM – Setelah hampir 5 bulan agresi Israel di Gaza, Palestina, kelaparan melanda penduduk. Mereka bahkan terpaksa memakan kaktus lantaran tidak adanya makanan. Melansir Reuters, Sabtu (2/3/2024), Marwan al-Awadeya dan keluarganya terpaksa memakan daun kaktus pir berduri untuk mengusir lapar. Meskipun buah kaktus pir berduri umumnya dimakan di sekitar Mediterania, daunnya yang tebal hanya dikonsumsi […]
Hamas Dituding Melakukan Kekerasan Seksual Sistematis dan Disengaja
WARTAPENANEWS.COM – Asosiasi Pusat Krisis Pemerkosaan di Israel (ACCRI) mengatakan pihaknya telah mengumpulkan bukti bahwa kelompok bersenjata Hamas secara sistematis dan sengaja melakukan kejahatan seksual dalam serangan 7 Oktober. Sebuah laporan yang dikeluarkan oleh organisasi payung tersebut menggambarkan pola serupa kekerasan seksual di berbagai lokasi. Hal ini diduga termasuk pemerkosaan dengan kekerasan terhadap perempuan yang […]
Pengiriman Makanan ke Gaza Utara Dihentikan karena Banyak Penjarahan dan Kekerasan
WARTAPENANEWS.COM – Program Pangan Dunia (WFP) telah menghentikan pengiriman makanan yang menyelamatkan nyawa ke Gaza utara. Penghentian ini disebabkan karena konvoi bantuan telah mengalami kekacauan dan kekerasan akibat runtuhnya ketertiban sipil. Badan tersebut mengatakan keputusan tersebut tidak diambil dengan mudah dan para kru menghadapi kerumunan orang, tembakan dan penjarahan. Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) telah memperingatkan akan […]
Atasi Kelaparan di Gaza, PMI Buka Dapur Umum di Perbatasan Mesir
WARTAPENANEWS.COM – Tim kemanusiaan Palang Merah Indonesia bersama Egyptian Red Crescent (Bulan Sabit Mesir) sejak (6/2) telah membuka dapur umum di El-Arish, Mesir. Lokasi dapur umum berbatasan langsung dengan wilayah Rafah di Gaza Palestina. Kepala Markas Pusat PMI Arifin Muh Hadi mengatakan pihaknya dan Bulan Sabit Merah Mesir sengaja menjadikan El-Arish sebagai pusat dapur umum […]