WartaPenaNews, Jakarta – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) berencana untuk membuka kembali kegiatan belajar mengajar (KBM) secara tatap muka di dalam kelas pada Januari 2021. Meski begitu, pemerintah secara khusus tetap mempertegas peraturan protokol kesehatan yang harus dijalankan sebagai syarat mutlak bagi sekolah yang melaksanakan KBM tatap muka. Hal ini dilakukan guna memutus mata rantai […]
5 Cara Aman Naik MRT di Tengah Pandemi COVID-19
WartaPenaNews, Jakarta -Â Pandemi COVID-19 mengubah kegiatan keseharian masyarakat termasuk urusan pekerjaan dan sekolah. Sejumlah perusahaan sejak pandemi menerapkan kegiatan bekerja dari rumah. Hal ini dilakukan oleh pemerintah sebagai cara untuk menghindari penyebaran virus corona (COVID-19). Namun, beberapa perusahaan menerapkan sistem shift bekerja, sehingga membuat sebagian masyarakat masih beraktivitas di kantor. Bagi sebagian orang, kembali […]
Pandemi COVID-19: Peran Platfom Digital dalam Mendukung Perubahan Gaya Belajar pada Pendidikan di Indonesia
WartaPenaNews, Jakarta – Â Pandemi COVID-19 telah membawa perubahan dalam dunia pendidikan di Indonesia. Sejak Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menerapkan kebijakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ), penerapan teknologi menjadi hal yang wajib bagi dunia pendidikan, dari sekolah hingga perguruan tinggi. Walaupun demikian, tidak mudah bagi institusi pendidikan untuk mendapatkan platform teknologi yang sesuai dengan metode pembelajaran yang […]
Bagi Anak dan Orangtua yang Terkena Dampak Pandemi, Ini Solusinya
WartaPenaNews, Jakarta – Hampir sepertiga dari populasi dunia merupakan anak-anak berusia di bawah 18 tahun. Di berbagai belahan dunia, jumlah anak dan populasi muda mencapai 50 persen. Oleh karena itu, setiap jenis bisnis tidak dapat dihindari untuk berinteraksi dan berada dalam lingkungan kehidupan anak, baik secara langsung maupun tidak. Chief of Business Development Save the […]
Upacara Hari Pahlawan di Makassar di Tengah Pandemi
WartaPenaNews, Makassar – Pelaksanaan upacara peringatan Hari Pahlawan Nasional 10 November 2020 di Kota Makassar kemarin tidak seperti tahun-tahun sebelumnya. Diketahui masih masa pandemi COVID-19, upacara peringatan yang berlangsung di halaman kantor Wali Kota Makassar pada Selasa siang menyebabkan pesertanya harus dibatasi. Pejabat Wali Kota Makassar, Rudy Djamaluddin dalam arahannya menyampaikan, meski masih masa pandemi […]
Bikin Haru, Ibu Tunanetra Dampingi Anak Sekolah Daring Selama Pandemi
WartaPenaNews, Jakarta – Beberapa pemerintah daerah masih menutup sebagian besar sekolah seiring terus bertambahnya jumlah kasus positif Covid-19. Ini artinya, proses belajar mengajar tetap dilakukan secara daring. Tidak bisa dipungkiri, kebijakan ini memberikan beban lebih kepada orang tua siswa. Lalu, bagaimana dengan orang tua penyandang disabilitas? Popon Siti Latipah, salah satunya. Popon dan suaminya, Irvan […]
Masyarakat Diminta Pakai Masker Medis Saat Liburan Long Weekend
WartaPenaNews, Jakarta – Ketua Bidang Perubahan Perilaku Satgas Penanganan COVID-19 dr. Sonny Harry B Harmadi menegaskan kedisplinan masyarakat harus diterapkan di tengah pandemi, khususnya saat long weekend pada Oktober ini. Salah satu protokol yang wajib dijalani yakni memakai masker saat keluar rumah. Sonny menjelaskan, libur akhir pekan yang cukup panjang nanti berisiko terjadinya kerumunan yang […]
Anies Minta Warga Tunda Piknik karena Masih Pandemi
WartaPenaNews, Jakarta – Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan mengantisipasi lonjakan kasus COVID-19 pada musim libur panjang pada akhir pekan ini dimulai pada 28 Oktober hingga 1 November 2020. Anies meminta masyarakat tidak bepergian jika tidak ada urusan penting. “Teman-teman diimbau menunda mudik/piknik, disiplin menerapkan protokol kesehatan 3M, dan pemerintah akan terus meningkatkan 3T, sehingga mata […]
Platform Kolaborasi Lark Jadi Solusi Perusahaan Tingkatkan Produktivitas Kerja
WartaPenaNews, Jakarta –Â Pandemi COVID-19 memberikan tantangan baru bagi bisnis dan menuntut perusahaan di seluruh Indonesia, termasuk Surabaya untuk segera melakukan transformasi digital. Dengan adanya pembatasan interaksi fisik dan penerapan bekerja dari rumah, semua individu juga harus dengan cepat menyesuaikan diri dengan pola kerja baru agar tetap produktif dan menghasilkan kualitas perkerjaan yang dibutuhkan untuk memaksimalkan […]
Ini Permasalahan Anak dan Remaja Selama Pandemi COVID-19
WartaPenaNews, Jakarta – Ketua Satuan Tugas Penanggulangan COVID-19 Ikatan Psikologi Klinis Indonesia, Amelia Sari Sani membeberkan gambaran masalah psikologis pada masyarakat di Indonesia selama pandemi COVID-19. Dari data yang diperoleh dari 194 psikologi klinis IPK di 27 wilayah di tanah air setidaknya ada 14.619 orang yang menerima layanan dari para psikologis klinis baik secara tatap […]