9 May 2024 - 06:52 6:52

Viral Sehari Menikah, Ditinggal Istri COD Ayam Geprek dan Tak Kembali Lagi

IPOL.ID – Tragis nasib pria yang baru sehari menikah menjadi sorotan di media sosial. Sebab sang istri lenyap bak ditelan Bumi.

Mempelai perempuan langsung menghilang saat meminta izin mengambil pesanan makanan secara COD. Momen itu menjadi terakhir kali dia melihat istrinya, karena setelah itu dia tak kembali pulang ke rumah.

Kejadian miris yang berlangsung di Bogor, Jawa Barat itu langsung viral di dunia maya.

Seperti video yang diunggah Instagram @info_bogor_timur memperlihatkan cerita Fahmi sang suami kehilangan seorang istri bernama Anggi Anggraeni. Istrinya hilang setelah izin untuk COD ayam geprek.

Fahmai bercerita, dia menikah dengan Anggi Anggraeni pada 25 Juni 2023 dan sehari kemudia, pukul 16.30 WIB, Anggi meminta izin untuk membeli ayam geprek di depan gang rumahnya.

Tapi sampai malam Anggi tidak ada kabar dan menghilang. (Vinolla)

Follow Google News Wartapenanews.com

Jangan sampai kamu ketinggalan update berita menarik dari kami.

Berita Terkait

|
8 May 2024 - 14:16
Soal Pelat Polri Fortuner yang Tabrakan di Tol MBZ Berubah Putih, Begini Kata Polisi

WARTAPENANEWS.COM – Ramai di media sosial soal mobil Toyota Fortuner berpelat nomor Polri --yang kecelakaan Tol MBZ-- berubah menjadi pelat sipil berwarna putih. Kasat Lantas Polres Metro Bekasi Kota, AKBP

01
|
8 May 2024 - 13:31
Saat Latihan Silat, Mahasiswa di Sleman Tewas

WARTAPENANEWS.COM –  Polresta Sleman menampilkan AF (22) pelatih silat yang tewaskan seorang mahasiswa Institut Pertanian Stiper Yogyakarta (Instiper Yogya). Korban yang berinisial IKK meninggal dunia selang beberapa hari setelah latihan

02
|
8 May 2024 - 13:10
Usai Konsumsi Makanan Pencegah Stunting, 42 Balita di Majene Keracunan

WARTAPENANEWS.COM –  Sebanyak 42 balita di Kabupaten Majene, Sulawesi Barat (Sulbar), mengalami keracunan usai mengonsumsi pemberian makanan tambahan (PMT) dari program pencegahan stunting dari Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana.

03