WARTAPENANEWS.COM – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin mengatakan penunjukan Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) definitif pengganti Bambang Susantono kemungkinan dilakukan Prabowo Subianto selaku presiden terpilih penerus Jokowi. “Bisa saja bahwa yang akan menunjuk presiden baru nanti ya, tapi yang jelas memang belum ada pembicaraan sekarang ini, apakah sebelum presiden baru sudah ditunjuk atau mungkin […]
Wapres Maruf Berharap Sidang Sengketa Pilpres Hasilkan Putusan Terbaik Bagi Bangsa
WARTAPENANEWS.COM – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin harap sidang sengketa Pemilihan Presiden (Pilpres) yang masih bergulir di Mahkamah Konstitusi (MK) bisa menghasilkan yang terbaik untuk bangsa. Wapres pun menegaskan bahwa tidak boleh ada intervensi kepada MK karena kewenangannya mutlak dan independen. Bahkan, tegas Wapres, pemerintah juga tidak boleh ikut campur terkait putusan MK nantinya. “Nah […]
Soal 4 Menteri Dipanggil MK, Ma’ruf Amin: Harus Hadir, Kewajiban Konstitusional
WARTAPENANEWS.COM – Mahkamah Konstitusi (MK) akan memanggil 4 menteri untuk dimintai keterangan dalam sidang gugatan Pilpres 2024 pada Jumat (5/4) mendatang. Keempat menteri itu adalah Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, Menko PMK Muhadjir Effendy, Menteri Keuangan Sri Mulyani, dan Menteri Sosial Tri Rismaharini. Wakil Presiden Ma’ruf Amin tidak mempermasalahkan hal itu. Ma’ruf mempersilakan para menteri hadir […]
Jelang Pencoblosan, Ini Pesan Wapres Ma’ruf Amin untuk Warga
WARTAPENANEWS.COM – Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengimbau masyarakat menggunakan hak pilihnya di hari pencoblosan pada 14 Februari besok. Juru bicara Wapres, Masduki Baidlowi, mengatakan imbauan itu disampaikan untuk menyukseskan Pemilu 2024. “Dalam rangka menyukseskan transisi kepemimpinan nasional lima tahunan ini, Wapres tak bosan-bosan mengajak kepada segenap bangsa Indonesia yang mempunyai hak pilih agar berbondong-bondong datang […]
Wapres Cek Kesiapan Penyelenggaraan Pemilu 2024 di Jeddah
WARTAPENANEWS.COM – Wakil Presiden Ma’ruf Amin meninjau Sekretariat Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Jeddah di Kompleks Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Jeddah, 4653, Al-Muallifin Street, Al Rehab District/5, Jeddah, Arab Saudi, Rabu (7/2). Ma’ruf mengecek kesiapan PPLN Jeddah dalam melaksanakan pemungutan suara Pemilu 2024 bagi WNI di Arab Saudi. Ma’ruf mengungkapkan, Arab Saudi memiliki jumlah […]
Soal Sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju Mengundurkan Diri, Ini Kata Wapres
WARTAPENANEWS.COM – Wapres Ma’ruf Amin menepis isu adanya beberapa menteri di Kabinet Indonesia Maju hendak mengundurkan diri. Isu tersebut diungkapkan oleh pengamat ekonomi sekaligus ekonom senior INDEF, Faisal Basri. “Yang saya tahu tidak ada isu di dalam. Dan yang saya rasakan tidak ada isu adanya pengunduran menteri,” kata Ma’ruf di Malang, Jawa Timur, Jumat (19/1). […]
Perluas Jangkauan Produk Halal Indonesia, Wapres Ma’ruf Amin Bertolak ke China
WARTAPENANEWS.COM – Wakil Presiden Ma’ruf Amin bertolak ke China pada Kamis (14/9/2023) pagi untuk melakukan serangkaian kunjungan kerja termasuk demi memperluas produk halal Indonesia. “Wapres akan melakukan kunjungan ke negara Tiongkok dalam waktu beberapa hari,” kata Juru Bicara Wapres Masduki Baidlowi dalam keterangannya sebelum berangkat mendampingi Wapres di Jakarta. Wapres Ma’ruf Amin beserta Ibu Wury […]
Tiba di Uzbekistan, Wapres Ma’ruf Disambut Wakil PM Jamshid Khodjayev
wartapenanews.com – Wakil Presiden Ma’ruf Amin dan rombongan terbatas tiba di Bandara Internasional Islam Karimov Tashkent pada Senin (12/6) sore dalam rangka kunjungan kerja. Ma’ruf sebelumnya menempuh perjalanan sekitar 10 jam 15 menit dari Bandara Soekarno-Hatta. Ma’ruf dan rombongan tiba di Uzbekistan pukul 18.15 waktu setempat. Ma’ruf dan rombongan terbatas disambut Wakil Perdana Menteri Republik […]
HUT ke-77 TNI, Ini Arahan Ma’ruf Amin
wartapenanews.com – Wakil Presiden, Ma’ruf Amin menyampaikan sejumlah arahan terkait HUT ke-77 TNI yang jatuh pada hari ini, Rabu (5/10). Salah satu arahannya yakni, Ma’ruf mendorong TNI meningkatkan kapasitas dan kapabilitas di tengah tantangan ke depan. â€Bertambahnya tantangan berarti bertambah berat pula tugas dan tanggung jawab ketiga matra TNI dalam menjaga dan melindungi Ibu Pertiwi. […]
Perayaan Hari Raya Idul Adha, Begini Pesan Ma’ruf Amin
wartapenanews.com – Wapres Ma’ruf Amin menyampaikan makna sosial dari perayaan Hari Raya Idul Adha pada Minggu (10/7) besok. Ma’ruf mengatakan menyembelih hewan kurban, selain merupakan wujud pelaksanaan tuntunan agama, juga mengandung dampak sosial yang positif. Dampak positif itu karena dagingnya dibagikan kepada masyarakat yang membutuhkan. “Selain itu, kurban dapat menjadi bukti kepekaan sosial bagi kita […]