WartaPenaNews, Jakarta – Pemilu tinggal tiga bulan lagi, namun masalah perekaman ktp elektronik masih jadi ganjalan, khususnya para penghuni lembaga pemasayarakatan Indonesia. Sekitar 79.508 narapidana seluruh Indonesia terancam tidak ikut Pemilu 2019. Dirjen Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan HAM mencatat jumlah narapidana dan tahanan di seluruh Indonesia mencapai 255.051 orang. Terdiri dari 70.862 tahanan dan 184.909 […]
Menjamin Kelancaran Pemilu 2019, Semua Pihak Harus Terlibat
WartaPenaNews, Jakarta – Dalam menyukseskan penyelenggaraan pesta demokrasi terbesar yaitu Pemilu 2019, Pemerintah dan pemerintah daerah (Pemda) tidak mungkin mengerjakan semuanya sendirian. Menurut Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo, hal yang tidak mungkin dikerjakan sendiri misalnya soal menjaga Ketentraman, Ketertiban Masyarakat. “Gubernur, Bupati, Camat jangan sampai lupa kalau di daerah ada TNI dan Polri yang […]
Dukung Penuh KPU, Mendagri Yakin Pemilu 2019 Berjalan Lancar
WartaPenaNews, Jakarta – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo mengajak kepada masyarakat dan partai politik untuk mendukung penuh kerja Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI. Menurut Tjahjo, sebagai penyelenggara Pemilu, KPU sampai saat ini telah melaksanakan tugasnya dengan baik. Hal tersebut disampaikan Tjahjo di sela – sela menghadiri Rapat Kerja (Raker) bersama sejumlah Kementerian dan Lembaga […]
Data Terakhir, 7 Juta Lebih Penduduk DKI Tercatat Sebagai DPT
WartaPenaNews, Jakarta – Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 akan terselenggara 17 April 2019. Tinggal beberapa bulan lagi, Petugas panitia pemutakhiran data pemilih (PPDP) akan segera melakukan tugasnya. Ketua KPU Provinsi DKI Jakarta, Betty Epsilon Idroos mengimbau agar warga memastikan namanya berada dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT). Sehingga dapat memilih saat pemilu berlangsung. “Saat ini terakhir pendataan […]
Polri Ungkap 15 Daerah Rawan Konflik Pemilu
WartaPenaNews, Jakarta – Polri menyampaikan ada 15 daerah paling rawan gangguan selama Pemilu 2019 berlangsung. Di urutan pertama, daerah yang paling rawan adalah Papua Barat. Sejumlah data terbaru menunjukkan adanya potensi konflik, salah satunya upaya kelompok penganggu seperti Papua. Hal itu disampaikan Karopenmas Polri Brigjen Pol. Dedi Prasetyo di Aula Mabes Polri, Jakarta, Kamis (3/1). […]
Bingung Hadapi 5 Surat Suara 17 April Nanti? Ini Solusinya
WartaPenaNews, Jakarta – Komisi Pemilihan Umum (KPU) tak membantah adanya potensi kebingungan pemilih saat di bilik suara 17 April mendatang. Ada ratusan nama yang harus dicermati pemilih sebelum menentukan pilihannya. Meski begitu, KPU memastikan antisipasi akan dilakukan untuk meminimalkan kebingungan pemilih. Pada pemungutan suara nanti, pemilih akan dihadapkan kepada lima surat suara yakni untuk memilih […]