WartaPenaNews, Jakarta – Saat obesitas terjadi, anggapan umum penyebabnya adalah karena jumlah kalori yang masuk lebih banyak daripada kalori yang keluar. Kondisi biasanya terjadi akibat makan terlalu banyak, jarang berolahraga, atau faktor keturunan. Tak salah memang. Namun, nyatanya faktor lain seperti emosi juga bisa picu obesitas. Menurut American Psychological Association, kondisi emosi seseorang bisa berpengaruh […]
Penting! Ini Penyebab Ketombe yang Perlu Kamu Ketahui
WartaPenaNews, Jakarta – Ketombe merupakan salah satu masalah rambut yang sering kali dikeluhkan. Karena selain menggangu penampilan, ketombe juga menimbulkan perasaan tidak nyaman. Penyebab ketombe bisa bermacam-macam dan jarang diketahui. Tapi, Anda perlu mengetahuinya agar bisa melakukan upaya pencegahan. Saat ada ketombe pada kulit kepala, tingkat kepercayaan diri seseorang biasanya menjadi berkurang. Kondisi ini ditandai […]
Rutin Minum Teh Jahe dan Rasakan Khasiatnya
WartaPenaNews, Jakarta – Berbagai cara dilakukan mulai dari mengurangi porsi makan, menghindari makanan-makanan tertentu agara bisa kurus. Tapi, jika ingin kurus tak ada salahnya meminum teh jahe tiap hari. Ahli kebugaran mengatakan bahwa diet yang baik adalah menghilangkan minuman manis. Oleh sebab itu, pilihlah opsi minuman penambah metabolisme seperti teh jahe untuk memulai hari Anda […]
Tak Hanya untuk Bumbu Dapur, Ini Khasiat Lain Daun Salam
WartaPenaNews, Jakarta – Daun salam ternyata tidak hanya bisa digunakan sebagai bumbu dapur penyedap masakan. Sejak dulu, daun salam juga dipercaya untuk mengobati berbagai penyakit. Kandungan vitamin A dan C bersama dengan asam folat serta berbagai mineral membuat daun salam kaya nutrisi. Dilansir dari NDTV, berikut khasiat daun salam untuk kesehatan tubuh. 1. Meningkatkan fungsi […]
Kurangi Begadang Mulai Sekarang, Jika Tidak…
WartaPenaNews, Jakarta – Dokter spesialis saraf RS Adi Husada Kapasari Suliman Purwoko mengingatkan bahaya begadang yang sering dilakukan masyarakat. Salah satunya penyebab penyakit meningitis. Suliman mengatakan, meningitis adalah penyakit radang selaput otak. Radang tersebut, lanjut dia, menyerang selaput yang dinamakan meningen. Selaput itu adalah lapisan pembungkus otak yang bisa ditembus kuman, virus, atau bakteri. “Ketika […]
Turunkan Kadar Kolesterol dengan 3 Jenis Minuman Ini
WartaPenaNews, Jakarta – Saat liburan telah tiba sederet agenda wisata tentu sudah Anda persiapkan, termasuk mencicipi kuliner di tempat wisata. Namun, jangan terlalu terbuai dan kalap mencicipi semuanya. Ketika kolesterol naik, berbagai bahaya penyakit mengintai Anda. Bahaya ketika kadar kolesterol naik Kolesterol adalah salah satu bentuk lemak dalam tubuh manusia. Substansi lemak ini pada dasarnya […]
Karena Berhubungan Intim Itu Mampu Lambat Penuaan
WartaPenaNews, Jakarta – Seks tidak hanya menyenangkan, tapi juga banyak manfaat kesehatan yang luar biasa yang bisa Anda dapatkan dari berhubungan intim. Mulai dari menghilangkan stres, menurunkan tekanan darah, meningkatkan kekebalan bahkan menjadi resep awet muda. Sebuah penilitian dari University of California, San Francisco, menyatakan bahwa hubungan seks setidaknya sekali seminggu bisa membantu Anda hidup […]
Dampak Pemanis Buatan Bagi Tubuh yang Harus Kamu Ketahui
WartaPenaNews, Jakarta – Para ilmuwan bertanya-tanya dampak pemanis buatan pada tubuh Anda. Bahkan, baik American Heart Association dan American Diabetes Association merekomendasikan menggunakan pemanis buatan dalam jumlah sedang, karena produk bebas gula tidak selalu sehat. Kini, penelitian terbaru – yang dilakukan oleh para peneliti di Universitas Ben-Gurion Negev di Israel dan Nanyang Technological University di […]
Studi: ASI Bisa Tingkatkan Memori Otak Bayi
WartaPenaNews, Jakarta – Bukan rahasia lagi jika Air Susu Ibu (ASI) menawarkan banyak manfaat kesehatan. Menurut American Academy of Pediatrics, tindakan ini bisa melindungi bayi dari berbagai penyakit dan kondisi, termasuk infeksi telinga, infeksi saluran pernapasan, infeksi saluran kemih, diabetes dan obesitas. Namun, sebuah penelitian baru yang dilakukan oleh Queen’s University Belfast bekerja sama dengan […]
Benarkah Minuman dari Botol Plastik Bahayakan Kesehatan?
WartaPenaNews, Jakarta – Air minum kemasan botol plastik biasanya jadi pilihan praktis saat berada di luar rumah dan cuaca panas. Namun, tanpa kita sadari, ada bahaya mengintai dari minuman berbotol plastik. Seringkali minuman dalam botol plastik menjadi pilihan karena memberikan kesan simple dan praktis. Ada juga botol yang unik serta minimalis sehingga sering disimpan untuk […]